Cek Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 61 Bisa di Sini, Ini Ciri Pemilik KTP Lolos Seleksi Dapat Rp 4,2 Juta

23 September 2023, 09:16 WIB
Ciri pemilik KTP dapat Rp 4,2 juta di sini, Pengumuman Kartu Prakerja gelombang 61 kapan? /Tangkap layar/prakerja.go.id

BERITA DIY - Cek pengumuman Kartu Prakerja gelombang 61 bisa di sini. Ciri pemilik KTP lolos seleksi dapat Rp 4,2 juta.

Sebagaimana diketahui login www.prakerja.go.id untuk daftar Kartu Prakerja gelombang 61 sudah bisa dilakukan sejak 22 September 2023 kemarin.

Daftar Prakerja gelombang 61 hanya bisa secara online melalui laman resmi www.prakerja.go.id serta tak bisa diwakilkan oleh siapapun.

Adapun, kapan pengumuman Kartu Prakerja gelombanng 61 disampaikan jadi info yang dicari oleh pendaftar saat ini.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 61 DIBUKA Sampai Kapan? Ini Jadwal dan Cara Daftar di prakerja.go.id Dapat Rp4,4 Juta

Program tersebut adalah pemberian beasiswa pelatihan untuk angkatan kerja dengan total dana Rp 4,2 juga untuk tiap peserta.

Hasil seleksi Kartu Prakerja gelombang 61 akan diumumka oleh PMO jika masa pendaftaran telah berakhir.

Informasi terkait kapan pengumuman Kartu Prakerja gelombang 61 bisa Anda pantau melalui akun Instragram resmi milik PMO di @prakerja.go.id.

Lebih lanjut Anda bisa cek hasil seleksi Kartu Prakerja gelombang 61 apakah lolos peserta atau tidak melalui login dahsboard di laman www.prakerja.go.id.

Baca Juga: Login www.prakerja.go.id Daftar Kartu Prakerja Gelombang 61 DIBUKA Hari Ini, Cek Syarat Terima Rp4,2 Juta

Nah berikut adalah ciri pemilik KTP lolos Kartu Prakerja gelombang 61 apabila mendapati tanda ini:

- Perubahan tampilan di dashboard www.prakerja.go.id.

- Muncul tiga video tentang Kartu Prakerja 2023.

- Menerima saldo pelatihan Rp 3,5 juta.

- Menerima nomor peserta Prakerja gelombang 61.

- Notifikasi SMS dan email masuk dari PMO.

- Arahan untuk segera menautkan nomor rekening atau e-Money.

Baca Juga: Yuk Pemilik KTP Login www.prakerja.go.id Bisa Dapat BLT Rp 600 Ribu Usai Lolos Kartu Prakerja Gelombang 61

Program Kartu Prakerja gelombang 61 memberikan Rp 4,2 juta dengan rincian dana pelatihan Rp 3,5 juta, insentif Rp 600 ribu dan hasil survei Rp 100 ribu.

Perlu diingat dana pelatihan Rp 3,5 juta hanya bisa digunakan untuk membeli program pelatihan di Kartu Prakerja gelombang 61.

BLT berupa insentif Rp 600 ribu dan hasil survei Rp 100 ribu dapat dicairkan melalui nomor rekening pribadi (BNI/BCA) atau e-Money.

Sebagai catatan peserta lolos wajib menyelesaikan pelatihan untuk bisa cairkan uang isentif dan hasil survei.

Itulah informasi pengumuman Kartu Prakerja gelombang 61 bisa di sini. Ciri pemilik KTP lolos seleksi dapat Rp 4,2 juta.***

Editor: Bagus Aryo Wicaksono

Tags

Terkini

Terpopuler