PKH Tahap 3 Cair Mulai Kapan dan Tanggal Berapa? 10 Juta Masyarakat Ambil Dana Jika Masuk Penerima di Link Ini

5 Juli 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi - Ini jadwal kapan PKH tahap 3 cair lengkap dengan cara cek di link Kemensos. /UNSPLASH/@mufidpwt

BERITA DIY - Penjelasan PKH tahap 3 bakal cair mulai kapan dan tanggal berapa beserta dengan cara cek agar masuk sebagai penerima melalui link resmi yang dapat dilakukan.

Pada tahun 2022 ini diketahui bahwa dana bantuan PKH bakal diberikan kepada 10,8 juta masyarakat yang sebelumnya telah masuk sebagai penerima dengan mengakses link resmi.

Dari sejumlah masyarakat yang masuk dalam target menjadi penerima dalam program bantuan PKH, sebelum nantinya melakukan ambil dana bantuan dapat mengetahui waktu bantuan itu cair.

Menilik pada jadwal yang telah ditetapkan, bahwa dana bantuan PKH akan dilakukan penyaluran sepanjang tahun dan terbagi dari 4 tahap cair seperti yang telah ditetapkan.

Baca Juga: Update Nama Penerima PKH Tahap 3 yang Cair pada Juli 2022 di Link Ini, Ambil Dana Bantuan di Tempat Ini

Untuk pada bulan Juli 2022 ini sendiri diketahui bahwa waktu atau jadwal penyaluran dana bantuan PKH akan dilakukan atau mulai memasuki pada tahap 3 cair ke penerima.

Berikut merupakan jadwal lengkap penyaluran dana bantuan PKH yang akan dilakukan pada tahun 2022 kepada sejumlah penerima:

- Tahap 1: Januari hingga Maret 2022

- Tahap 2: April hingga Juni 2022

- Tahap 3: Juli hingga September 2022

- Tahap 4: Oktober hingga Desember 2022.

Baca Juga: Jangan Kaget PKH Rp750 Ribu Cair di Juli 2022 Usai Input NIK Kesini, WA Nomor Kemensos Jika Tak Dapat Bansos

Sebelum nantinya dapat melakukan proses ambil dana bantuan PKH untuk tahap 3 penyaluran kali ini, maka sejumlah masyarakat dapat mengetahui apakah dirinya masuk sebagai penerima atau tidak.

Berikut merupakan cara cek penerima dana bantuan PKH yang dapat dilakukan dengan menggunakan laman resmi dari Kemensos sebagai berikut ini:

- Masuk ke dalam laman resmi Kemensos menggunakan link cekbansos.kemensos.go.id

- Isikan kolom alamat lengkap dari penerima

- Lalu masukkan nama lengkap seperti yang telah tertera dalam KTP

- Berikutnya adalah dengan mengetikkan kode verifikasi lengkap

- Selanjutnya adalah dengan memilih menu 'Cari Data'

- Maka akan muncul penjelasan apakah data masyarakat tersebut telah masuk sebagai penerima atau belum.

Baca Juga: Dana Bantuan PKH Tahap 3 Mulai Cair Kapan? Solusi WA ke Nomor Ini Jika Nama Tak Muncul Saat Cek Penerima

Terkait dengan kapan atau tanggal berapa dana bantuan PKH tahap 3 akan cair kepada sejumlah penerima, maka dapat diketahui berdasarkan pada surat undangan yang diperoleh.

Pasalnya dalam surat undangan penerima PKH tersebut akan memberikan penjelasan mengenai kapan dan di mana dana bantuan tersebut akan dilakukan penyaluran kepada sejumlah penerima.

Demikialah informasi yang dapat diberikan mengenai jadwal PKH tahap 3 kapan akan cair pada tanggal berapa lengkap dengan cara cek menjadi penerima dana bantuan.***

Editor: Muhammad Naufal Alyaa

Tags

Terkini

Terpopuler