Yogyakarta Buka 2 Posko Vaksinasi dan Tes Antigen Gratis Selama Libur Lebaran, Di Mana Saja?

- 5 Mei 2022, 11:19 WIB
Ilustrasi suntik vaksin COVID-19. Dinas Kesehatan Yogyakarta membuka posko vaksinasi dan tes antigen selama libur Lebaran 2022, di mana saja? Simak selengkapnya.
Ilustrasi suntik vaksin COVID-19. Dinas Kesehatan Yogyakarta membuka posko vaksinasi dan tes antigen selama libur Lebaran 2022, di mana saja? Simak selengkapnya. /ANTARA/Adiwinata Solihin

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Hari Ini 5 Mei 2022 Yogyakarta, Bantul, Wates hingga Sleman, Suhu dan Kelembapan

Sedangkan untuk vaksinasi dosis penguat mencapai sekitar 76 persen.

Selain di dua gerai yang dibuka tersebut, layanan vaksinasi dosis penguat atau booster di Kota Yogyakarta selama libur Lebaran juga tetap dilayani di fasilitas kesehatan tingkat pertama atau puskesmas secara bergantian.

“Sudah ada jadwal yang kami tetapkan untuk layanan vaksinasi di puskesmas,” katanya.

Pada 4 Mei, layanan dibuka di Puskesmas Wirobrajan, 5 Mei di Puskesmas Mantrijeron, 6 Mei di Puskesmas Jetis, dan 7 Mei di Puskesmas Gondomanan 2.

Baca Juga: Jadwal Tayang Film KKN di Desa Penari di Bioskop Yogyakarta Hari Ini dan Harga Tiket

Sebelumnya, Ketua Harian Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kota Yogyakarta Heroe Poerwadi menghimbau wisatawan atau pemudik yang hendak memanfaatkan layanan vaksinasi COVID-19 di gerai harus memperhitungkan potensi kejadian ikutan pasca imunisasi (KIPI).

Hal itu dimaksudkan agar tidak terjadi gejala pasca vaksinasi ketika di perjalanan yang membuat perjalanan pulang menjadi tidak nyaman.

“Mungkin vaksinasi lebih baik dilakukan beberapa hari sebelum tanggal kepulangan. Jangan sampai justru mengalami KIPI di perjalanan,” katanya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah