Sambut Libur Imlek, Pemda DIY Lakukan Pengecekan Rapid Antigen di Tiga Titik Perbatasan Secara Acak

- 11 Februari 2021, 09:06 WIB
Sambut Libur Imlek, Pemda DIY Lakukan Pengecekan di Tiga Titik Perbatasan Secara Acak
Sambut Libur Imlek, Pemda DIY Lakukan Pengecekan di Tiga Titik Perbatasan Secara Acak /Instagram/@humasjogja

Berikut rincian saat melakukan pengecekan pada Kamis, 11 Februari 2021 sore hingga Minggu, 14 Febuari 2021 yang dikutip oleh Berita DIY dari akun Instagram @humasjogja.

  • Pengecekan dilakukan pada pelaku perjalanan yang mengunakan kendaraan pribadi, tidak berlaku bagi kendaraan umum, esensial, dan logistik.
  • Berkas yang akan dicek adalah bukti hasil Rapid Antigen dengan hasil negatif.
  • Pengecekan dilakukan secara acak di tiga titik perbatasan DIY.
  • Pengecekan dilakukan sejak Kamis, 11 Februari 2021 sore hingga Minggu, 14 Febuari 2021.

Baca Juga: Empat Lokasi Ini Siap Beri Pelayanan SIM Keliling dan SIMMADE Hari Ini, 11 Februari 2020, Cek Jadwal di Sini

  • Pelaku perjalanan yang tidak dapat menunjukan hasil Rapid Antigen negatif dipersilahkan untuk putar balik atau dapat melakukan pemeriksaan di fansyankes sekitar wilayah pengecekan.
  • Pengecekan untuk pelaku perjalanan dengan modal transpotasi darat bus umum akan dilakukan di terminal.

Marilah kita senantiasa melaksanakan dan mematuhi protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran Covid-19 dengan melakukan 5M: Memakai masker, Mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir, Menjaga jarak, Menghindari kerumunan, dan Membatasi mobilitas.***

Halaman:

Editor: Adestu Arianto

Sumber: Humas Jogja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah