Cara Membuka Pengumuman SNBT 2024 di Link SNPMB dan Syarat Daftar Ulang Penentuan UKT Kuliah

- 10 Juni 2024, 21:00 WIB
Ilustrasi. Cara membuka pengumuman SNBT 2024 di link SNPMB dan syarat daftar ulang penentuan UKT kuliah perguruan tinggi.
Ilustrasi. Cara membuka pengumuman SNBT 2024 di link SNPMB dan syarat daftar ulang penentuan UKT kuliah perguruan tinggi. /Tangkap layar snpmb.bppp.kemdikbud.go.id

8. Bukti SPT Pajak Penghasilan Tahunan: Bukti SPT pajak penghasilan tahunan sebagai salah satu syarat administrasi.

9. Jika tidak ada SPT pajak penghasilan, bisa dengan slip gaji bulanan yang bisa didapatkan dari perusahaan yang menjadi tempat bekerja orang tua.

10. Jika merasa orang tua bekerja denga gaji di bawah UMK, diperlukan surat keterangan tidak mampu yang bisa dibuat oleh pemerintah kelurahan atau desa.

Baca Juga: Biaya UKT Farmasi Unib Tahun Akademik 2024/2025 S1 dan D3 Jalur SNBP, SNBT hingga Mandiri

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas dan menyiapkan berkas-berkas yang diperlukan, Anda dapat memastikan proses daftar ulang berjalan lancar dan tanpa hambatan. Selamat berjuang dan semoga sukses!

Demikianlah cara membuka pengumuman SNBT 2024 di link SNPMB dan syarat daftar ulang penentuan UKT kuliah perguruan tinggi.***

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah