Idul Adha 2024 Tanggal Berapa pada Juni? Ini Hari Raya Kurban Versi Muhammadiyah, NU dan Pemerintah

- 28 Mei 2024, 15:51 WIB
Info Idul Adha 2024 tanggal berapa pada Juni, tanggal Hari Raya Kurban versi Muhammadiyah, NU dan pemerintah.
Info Idul Adha 2024 tanggal berapa pada Juni, tanggal Hari Raya Kurban versi Muhammadiyah, NU dan pemerintah. /Tangkapan layar aceh.kemenag.go.id

BERITA DIY - Saat ini banyak yang cari Idul Adha 2024 tanggal berapa pada Juni. Simak tanggal Hari Raya Kurban versi Muhammadiyah, NU dan pemerintah.

Hari Raya Idul Adha atau yang sering disebut Hari Raya Kurban sudah di depan mata. Hal ini ditandai dengan jemaah haji yang sudah berada di Tanah Suci.

Pelaksanaan ibadah haji memang mendekati perayaan Hari Raya Idul Adha. Sesuai kalender Hijriah, Hari Raya Idul Adha jatuh setiap tanggal 10 Dzulhijah.

Namun karena ada perbedaan kalender Hijriah dengan kalender Masehi, maka Idul Adha di penanggalan Masehi setiap tahun berubah.

Baca Juga: Kapan Jadwal Puasa Tarwiyah dan Arafah 2024 Jelang Idul Adha? Ini Keutamaan hingga Niat Menjalankan Puasa

Tahun 2024 ini Idul Adha bertepatan dengan bulan Juni. Lalu, kira-kira Idul Adha 2024 tanggal berapa pada Juni?

Tanggal Idul Adha versi Muhammadiyah

Muhammadiyah sudah menetapkan tanggal Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah jauh-jauh hari, karena merujuk pada hasil perhitungan hisab hakiki (ilmu astronomi).

Perhitungan hisab hakiki tersebut sama seperti yang diterapkan pada penetapan awal Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah