Contoh Kata Sambutan Berangkat Haji untuk Acara Walimatussafar Haji, Singkat dan Menyentuh Hati 

- 10 Mei 2024, 15:35 WIB
Ilustrasi- Contoh kata sambutan berangkat haji untuk acara Walimatussafar haji yang tentunya singkat dan menyentuh hati.
Ilustrasi- Contoh kata sambutan berangkat haji untuk acara Walimatussafar haji yang tentunya singkat dan menyentuh hati. /Pexels.com/@Muhammad Khawar Nazir

BERITA DIY - Berikut ini adalah beberapa contoh kata sambutan berangkat haji untuk acara walimatussafar haji yang bisa dijadikan referensi tentunya singkat dan menyentuh hati.

Ibadah haji termasuk ke dalam rukun islam yang kelima. Di mana banyak kaum Muslim berlomba-lomba untuk bisa mengerjakan ibadah tersebut. 

Banyak kaum Muslim yang memiliki impian untuk melakukan ibadah haji ke Tanah Suci. Oleh karenanya, apabila mendapatkan kesempatan tersebut akan digunakan dengan sebaik mungkin. 

Biasanya, ketika seseorang yang hendak melakukan atau berangkat ibadah haji, turut mengadakan sebuah acara syukuran dan doa bersama. 

Baca Juga: 12 Contoh Ucapan Sambutan Berangkat haji untuk Acara Walimatussafar

Acara tersebut memiliki tujuan untuk meminta doa restu agar ibadah haji yang akan dilaksanakan bisa berjalan dengan lancar, khusyu’, dan menjadi haji yang mabrur. 

Acara syukuran atau doa bersama tersebut biasanya disebut juga walimatussafar. Biasanya, pada acara tersebut terdapat beberapa hal termasuk salah satunya sambutan. 

Walimatussafar adalah sebuah tradisi baik dan tidak bertentangan dengan hukum Islam. Akan tetapi, alangkah baiknya jika walimatussafar tidak diselenggarakan secara berlebihan, tidak memberatkan calon jemaah haji, dan tetap digelar sesuai aturan agama. 

Bagi yang sedang mencari referensi untuk sambutan tersebut bisa di simak di bawah ini. 

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah