Contoh Surat Komitmen Kembali ke Indonesia Beasiswa LPDP dan Link Download Format PDF

- 31 Januari 2024, 10:40 WIB
Contoh surat komitmen kembali ke Indonesia untuk calon penerima beasiswa LPDP dan link download format PDF.
Contoh surat komitmen kembali ke Indonesia untuk calon penerima beasiswa LPDP dan link download format PDF. /Tangkap layar: lpdp.kemenkeu.go.id.

Pengumuman Hasil Sanggah Seleksi Administrasi: 14 Maret 2024 

Seleksi Bakat Skolastik: 18 Maret 2024 

Pengumuman Hasil Seleksi Bakat Skolastik: 27 Maret 2024 

Seleksi Substansi: 2 April 2024 

Pengumuman Hasil Seleksi Substansi: 10 Juni 2024.

Dalam pendaftaran, ada surat komitmen kembali ke Indonesia dan rencana kontribusi usai studi yang harus ditulis 1.500-2.000 kata. 

Baca Juga: Syarat Minimal Skor TOEFL dan IELTS untuk Daftar LPDP 2024 Pendaftaran Beasiswa Dalam dan Luar Negeri

Pendaftar harus mendetailkan kedua hal tersebut. Bagi yang bingung, berikut contoh surat komitmen kembali ke Indonesia untuk calon penerima beasiswa LPDP:

INDONESIA

Sejak saya bisa mengerti bahasa orang tua, ayah pernah mengatakan pada saya, “jika kamu disiplin kamu akan pintar, maka nanti kamu bisa jadi pendidik”. Begitupun dengan ibu saya yang pernah mengatakan “kalau nanti kamu punya profesi, pilihlah jadi pendidik saja kalalau kamu bekerja dan pantang menyerah ibu yakin dengan keterbatasan keluarga kita kamu bisa menggapai cita-cita yaitu sebagai dosen, agar kamu bahagia dan kamu lebih punya waktu luang untuk terlibat dengan perubahan”.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah