Bansos Anak Sekolah Masih Cair, Cek Penerima PKH Tahap 4 2023 Lewat HP, Siswa KIP Ini Dapat BLT 500 Ribu

- 16 November 2023, 15:10 WIB
Ilustrasi - Bansos anak sekolah masih cair, cek penerima PKH tahap 4 2023 lewat HP di cekbansos.kemensos.go.id, siswa KIP ini dapat BLT Rp500 ribu.
Ilustrasi - Bansos anak sekolah masih cair, cek penerima PKH tahap 4 2023 lewat HP di cekbansos.kemensos.go.id, siswa KIP ini dapat BLT Rp500 ribu. /ANTARA FOTO/OLHA MULALINDA

BERITA DIY - Bansos anak sekolah masih cair, cek penerima PKH tahap 4 2023 lewat HP, siswa KIP ini dapat BLT 500 ribu. Yuk simak informasinya di sini.

Hingga pertengahan bulan November 2023 ini, pemerintah masih menggulirkan sejumlah bantuan sosial. Salah satunya adalah bansos anak sekolah.

Bansos anak sekolah ini diberikan kepada siswa KIP (Kartu Indonesia Pintar) yang orang tuanya terdaftar sebagai KPM (Keluarga Penerima Manfaat) PKH tahap 4 2023.

Sebagaimana diketahui bansos PKH diberikan oleh Kemensos kepada tujuh golongan penerima. Meliputi ibu hamil, anak balita, anak sekolah SD SMP SMA, lansia, dan difabel.

Baca Juga: BLT PKH 2023 November-Desember Sudah Cair, Cek Rekening dan Update Pencairan di cekbansos.kemensos.go.id

Penyaluran bantuan PKH dilakukan secara bertahap sebanyak empat kali atau per tiga bulan. Jadwal pencairan PKH tahap 4 yakni Oktober, November, dan Desember.

Dalam satu KK maksimal bisa dapat bansos PKH untuk empat kategori berbeda dengan BLT mencapai Rp10,4 juta per tahun.

Adapun bansos anak sekolah bantuan PKH tahap 4 2023 ini bisa cair jika siswa memenuhi syarat, sebagai berikut:

1. Memiliki KIP

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x