Pinjaman BPJS Ketenagakerjaan 2023 Cair Rp25 Juta Dana Siaga, Syarat dan Cara Pengajuan Online

- 19 Oktober 2023, 11:15 WIB
Pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan 2023 cair Rp25 juta ini syarat Dana Siaga pinjam uang pengajuan mudah.
Pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan 2023 cair Rp25 juta ini syarat Dana Siaga pinjam uang pengajuan mudah. /Instagram.com/@bpjs.ketenagakerjaan

BERITA DIY - Berikut informasi pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan 2023 cair Rp25 juta ini syarat Dana Siaga pinjam uang pengajuan mudah.

Pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan hadir lagi untuk calon debitur yang ingin pinjam uang hingga Rp25 juta.

Untuk pinjaman dengan nominal Rp25 juta, angsuran bisa dimulai Rp130 ribuan per bulan dengan tenor maksimal 18 bulan atau 1,5 tahun.

Sebelum mengajukan pinjaman BPJS Ketenagakerjaan 2023 ini ketahui syarat dan cara pengajuan pada artikel ini.

Baca Juga: Cara Pakai JMO untuk Pinjam Uang di Pinjaman BPJS Ketenagakerjaan Dana Siaga 2023 Tanpa Jaminan Cek Syaratnya

Sebagai informasi mereka yang bisa meminjam uang lewat program Dana Siaga ialah mereka peserta aktif BPJS.

Sementara untuk melakukan pengajuan pinjaman BPJS Ketenagakerjaan Dana Siaga bisa membuka aplikasi JMO.

Login atau membuat akun di aplikasi JMO dan pilih fitur Dana Siaga yang memiliki label Pinang Flexi - Pinjaman hingga Rp25 juta.

Selain itu Anda perlu memiliki rekening Bank BRI atau Bank Raya untuk pencairan uang pinjaman BPJS Ketenagakerjaan.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah