Kenapa Bulan Oktober Tahun 1582, 15 Oktober 1582 Hari Ini, Mengapa Hilang 10 Hari?

- 4 Oktober 2023, 12:10 WIB
Ilustrasi - Penjelasan ada apa di bulan Oktober Tahun 1582, kenapa 15 oktober hari ini dan mengapa hilang 10 hari.
Ilustrasi - Penjelasan ada apa di bulan Oktober Tahun 1582, kenapa 15 oktober hari ini dan mengapa hilang 10 hari. /PEXELS/Leeloo Thefirst

BERITA DIY - Simak penjelasan ada apa di bulan Oktober Tahun 1582, kenapa 15 Oktober 1582 hari ini, dan mengapa hilang 10 hari, berikut ini.

Hari ini Rabu, 4 Oktober 2023 banyak warganet yang membicarakan kalender bulan Oktober tahun 1582. Kata kunci Oktober 1582 pun banyak dicari oleh warganet.

Diketahui banyak warganet yang membahas hari ini adalah tanggal 15 Oktober di tahun 1582 bukan tanggal 4 Oktober, apakah benar.

Banyak warganet yang penasaran ada apa di bulan Oktober tahun 1582 yang diketahui ada 10 hari yang hilang dari kalender. Cek info selengkapnya di sini.

Baca Juga: Jadwal Uji Kompetensi PPG Daljab 2023 Angkatan 2 Kemdikbud Kapan? Cek ppg.kemdikbud.go.id

Dilansir dari Jurnal Universitas Negeri Padang Berjudul Model Penentuan Hari dari Sebuah Tanggal oleh Randy Rahayu Melta, diketahui bahwa kalender masehi yang digunakan saat ini merupakan hasil reformasi kalender Yulian yang direvisi oleh Paus Gregorius XIII pada tahun 1582 M.

Paus Gregorius XIII pada tahun 1582 M, telah merevisi kalender Julian dengan dilakukan pemotongan hari selama 10 hari.

Pemotongan hari tersebut yaitu sesudah tanggal 4 Oktober 1582 dan hari berikutnya langsung menjadi tanggal 15 Oktober 1582 M.

Dengan demikian tanggal 5-14 Oktober 1582 M tidak pernah ada dalam penanggalan Masehi yang kita gunakan saat ini.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x