Niat Puasa Safar Sekaligus Qadha Ramadhan Teks Arab Latin dan Artinya

- 24 Agustus 2023, 22:35 WIB
Ilustrasi. Bacaan niat puasa Safar 2023 sekaligus qadha Ramadhan teks Arab dan artinya. Dan jadwal puasa sunnah bulan Safar ada Ayyamul Bidh.
Ilustrasi. Bacaan niat puasa Safar 2023 sekaligus qadha Ramadhan teks Arab dan artinya. Dan jadwal puasa sunnah bulan Safar ada Ayyamul Bidh. /PIXABAY/Franky1st

BERITA DIY - Berikut ada bacaan niat puasa Safar 2023 sekaligus qadha Ramadhan teks Arab dan artinya. Dan jadwal puasa sunnah bulan Safar.

Diketahui, puasa Safar menjadi amalan yang bisa dilakukan di bulan Safar yang dimulai pada pertengahan Agustus 2023 ini.

Safar memiliki arti kosong karena kebiasaan orang-orang Arab dulu yang sering meninggalkan tempat kediaman mereka, sehingga kosong, untuk berdagang atau berperang.

Sering disebut sebagai bulan sial, justru sebaliknya, Safar sama seperti bulan-bulan lainnya yang juga memberikan kebaikan.

Baca Juga: Bacaan Doa Safar Masuk Kalender Sapar 2023, Kapan Bulan Suro Berakhir Lengkap Pasaran Weton Jawa

Maka dari itu, umat Islam dianjurkan untuk memanjatkan berbagai doa di bulan Safar agar diberikan keselamatan hidup dan selalu dalam lindungan Allah SWT.

Menganggap bulan kedua dalam kalender Hijriyah ini sebagai bulan sial termasuk salah satu jenis tathayyur yang terlarang. Itu termasuk amalan jahiliyyah yang telah dibatalkan atau dihapuskan oleh Islam.

Berdasarkan hadis yang diriwayatkan oleh Al-Bukhari dan Muslim, Rasulullah SAW telah bersabda:

“Tidak ada penularan penyakit (dengan sendirinya), tidak ada thiyarah, tidak ada kesialan karena burung hantu, tidak ada kesialan pada bulan Safar.” (HR. Al-Bukhari, Muslim, dan Abu Dawud).

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x