Profil Pembawa Baki Paskibraka Nasional 2023 di Pengibaran-Penurunan Bendera Upacara 17 Agustus

- 17 Agustus 2023, 11:57 WIB
Cek profil Lilly Indriani pembawa baki Paskibraka Nasional di pengibaran-penurunan bendera upacara 17 Agustus 2023 hari ini HUT ke 78 RI.
Cek profil Lilly Indriani pembawa baki Paskibraka Nasional di pengibaran-penurunan bendera upacara 17 Agustus 2023 hari ini HUT ke 78 RI. /Kolase Instagram.com/@paskibraka_republik_indonesia dan @lillywenda

Adapun tinggi badan Lilly Indriani sebagai petugas Paskibraka Nasional putri yakni sesuai antara 165-175 cm. Di lain pihak, tinggi putra Paskibraka adalah 170-180 cm.

Baca Juga: Mengenal Baju Adat Surakarta yang Dikenakan Presiden Jokowi di Upacara HUT ke 78 RI, Apa Nama dan Maknanya?

Dalam tugasnya, Lilly Indriani akan dibersamai oleh 3 petugas pengibar bendera pusaka yaitu: Bintang Wirasatya RA sebagai Komandan Kelompok 8, Nathaniel Shawn Edgar Sondakh (dari Sulawesi Utara) sebagai pembentang bendera, dan Alfin Alfarisi (dari Sumatra Barat) sebagai pengerek bendera.

Sementara, cadangan pembawa baki upacara 17 Agustus 2023 adalah Naila Aulita Alqubra Sinapoy asal Banten.

Nama petugas upacara 17 Agustus 2023 di Istana Negara

Berikut susunan petugas upacara 17 Agustus 2023 dan daftar nama Paskibraka Nasional 2023:

a. Komandan Upacara

  • Kolonel Arm Joko Setiyo Kurniawan

b. Komandan Kompi Paskibraka

  • Kapten Mar Ganteng Prakoso

c. Perwira Upacara

  • Brigjen TNI Arkamelvi Karmani.

Baca Juga: Contoh Teks Amanat Pembina Upacara Bendera Merah Putih 17 Agustus 2023 dalam Menyambut HUT ke-78 RI

d. Pembawa Baki Bendera Pusaka

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah