Contoh RAB Kegiatan Lomba 17 Agustus 2023 untuk Lampiran Proposal HUT RI ke-78: Cocok Dipakai di Tingkat Desa

- 1 Agustus 2023, 17:20 WIB
Ilustrasi - Contoh RAB kegiatan lomba 17 Agustus 2023 untuk lampiran proposal HUT RI ke-78, cocok dipakai di tingkat desa, link download PDF dan DOC.
Ilustrasi - Contoh RAB kegiatan lomba 17 Agustus 2023 untuk lampiran proposal HUT RI ke-78, cocok dipakai di tingkat desa, link download PDF dan DOC. /PIXABAY/tresiahoban3

BERITA DIY - Simak contoh RAB kegiatan lomba 17 Agustus 2023 untuk lampiran proposal HUT RI ke-78, cocok dipakai di tingkat desa, dilengkapi link download PDF dan DOC.

Semarak memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) dapat dimeriahkan dengan mengadakan lomba 17 Agustus. Sebelum mengadakan lomba pastikan Anda telah membuat RAB-nya.

Anda dapat melihat contoh RAB kegiatan lomba 17 Agustus 2023 tingkat desa untuk lampiran proposal HUT RI ke-78. Tersedia juga link download file PDF dan DOC (word).

Rancangan Anggaran Belanja (RAB) sangat diperlukan untuk menjadi hitung-hitungan penggunaan data dan dapat digunakan untuk memperkirakan berapa banyak biaya yang dikeluarkan untuk suatu kegiatan.

Baca Juga: Langkah Cara Membuat Poster Lomba 17 Agustus 2023 di Canva, Link Template Contoh Poster Online HUT RI ke 78

Jika Anda mencari referensi contoh RAB lomba 17 Agustus 2023, Anda dapat melihatnya di bawah. Dalam suatu kegiatan ada banyak hal yang membutuhkan pembiayaan.

Mulai dari keperluan kesekretariatan, perlengkapan, konsumsi, panggung, hadiah, dekorasi hingga. Agar transparan dan jelas, maka pengeluaran belanja tersebut perlu ditulis dengan rinci.

Contoh RAB (Rancangan Anggaran Belanja) kegiatan lomba 17 Agustus 2023:

Rancangan Anggaran Belanja (RAB) Lomba 17 Agustus 2023 HUT RI ke-78

Desa ..., Kecamatan ..., Kabupaten ...:

1. Kesekretarian

ATK: Rp100.000

Pengadaan proposal: Rp50.000

Name Tag Panitia: Rp25.000 

Cetak kupon: Rp25.000

Banner: Rp225.000

Jumlah: Rp425.000

Baca Juga: 30 Ide Lomba 17 Agustus 2023 ke-78 di Lingkungan Sekolah, Cocok Buat Anak SD, SMP, SMA Pastinya Unik dan Lucu

2. Peralatan dan Perlengkapan

Sound System: Rp1.500.000

Sewa Lampu: Rp300.000

Genset: Rp150.000

Sewa Tenda: Rp1.500.000

Dekorasi: Rp400.000

Jumlah: Rp3.850.000

3. Operasional Lomba

Perlengkapan lomba: Rp200.000

Hadiah: Rp2.000.000

Jumlah: Rp2.200.000

4. Konsumsi

Snack: Rp150.000

Makan pantia malam puncak: Rp200.000

Makan tamu undangan malam puncak: Rp300.000

Air mineral botol: Rp150.000

Air mineral gelas: Rp192.000

Jumlah: Rp992.000

Total: Rp7.467.000

Baca Juga: Contoh Proposal 17 Agustus 2023 Kegiatan Lomba hingga Gerak Jalan, Link Download Proposal HUT RI ke 78 Doc PDF

Jika Anda ingin mengunduh contoh RAB dalam bentuk file PDF, DOC (word), dan excel, Anda dapat menggunakan link di bawah

Link download RAB PDF -> KLIK DI SINI

Link download RAB DOC -> KLIK DI SINI

Link download RAB EXCEL -> KLIK DI SINI

Itulah contoh RAB kegiatan lomba 17 Agustus 2023 untuk lampiran proposal HUT RI ke-78, cocok dipakai di tingkat desa, dilengkapi link download PDF dan DOC.***

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah