Klik ppg.kemdikbud.go.id Jadwal Pendaftaran PPG Prajabatan 2023, Cek Syarat Daftar dan Program Studi Dibuka

- 30 Mei 2023, 11:21 WIB
Klik ppg.kemdikbud.go.id jadwal pendaftaran PPG Prajabatan 2023, cek syarat daftar dan program studi yang dibuka.
Klik ppg.kemdikbud.go.id jadwal pendaftaran PPG Prajabatan 2023, cek syarat daftar dan program studi yang dibuka. /Tangkap layar ppg-prajab.simpkb.id/pendaftaran

- Memiliki surat keterangan bebas narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya (NAPZA) yang diserahkan pada saat lapor diri.

- Menandatangani pakta integritas.

Baca Juga: Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023, Guru Masuk Kategori INI Langsung Lolos, Ini Jadwal PPG Daljab PDF

Jadwal Pendaftaran dan Seleksi PPG Prajabatan 2023

Berikut jadwal pelaksanaan pendaftaran dan seleksi PPG Prajabatan 2023 yang dilansir dari ppg.kemdikbud.go.id, yaitu :

- 29 Mei sampai 24 Juni 2023: Pendaftaran Seleksi Calon Mahasiswa PPG Prajabatan Tahun 2023
- 29 Mei sampai 24 Juni 2023: Masa pembayaran biaya pendaftaran dan seleksi Tahap I dan II
- 29 Juni 2023: Pengumuman Kelulusan Seleksi Administrasi
- 29 Juni sampai 11 Juli 2023: Cetak kartu peserta
- 5 sampai 11 Juli 2023: Pelaksanaan Ujian Tes Substantif
- 31 Juli 2023: Pengumuman Kelulusan Tes Substantif
- 7 Agustus sampai 1 September 2023: Pelaksanaan Tes Wawancara
- 5 September 2023 Pengumuman hasil Tes Wawancara
- 11 sampai 13 September 2023: Konfirmasi Kesediaan mengikuti PPG Prajabatan Tahun 2023
- 14 September 2023: Penetapan Mahasiswa PPG Prajabatan Tahun 2023
- 18 September 2023: Lapor diri Mahasiswa PPG Prajabatan di LPTK

Baca Juga: Kapan Pembukaan PPG Prajabatan 2023 Dibuka? Ini Syarat dan Jadwal Tes PPG Prajabatan

Namun melalui Instagram @ppgkemendikbud pada 28 Mei 2023 lalu diumumkan bahwa PPG Prajabatan 2023 dibuka 3 hari lagi.

Maka pendaftaran PPG Prajabatan 2023 dibuka pada tanggal 31 Mei 2023, dengan hal ini maka bisa saja jadwal pelaksanaan dan tes juga mengalami perubahan.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x