Bacaan Doa Sebelum dan Sesudah Makan Sesuai Syariat Islam, Umat Muslim Wajib Tahu

- 24 April 2023, 18:40 WIB
Ilustrasi. Bacaan doa sebelum dan sesudah makan sesuai syariat Islam yang harus diketahui oleh umat muslim.
Ilustrasi. Bacaan doa sebelum dan sesudah makan sesuai syariat Islam yang harus diketahui oleh umat muslim. /PEXELS/Monstera

BERITA DIY – Simak bacaan doa sebelum dan sesudah makan sesuai syariat yang wajib diketahui oleh umat Islam.

Dalam ajaran Islam, umat muslim diwajibkan untuk memanjatkan doa setiap kali hendak melakukan aktivitas atau kegiatan sehari-hari.

Doa tersebut dimaksudkan supaya kegiatan yang akan dilakukan tersebut mendapat keberkahan dan terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

Salah satu doa yang sering diajarkan adalah doa sebelum dan sesudah makan. Doa ini dimaksudkan sebagai ucapan puji syukur atas berkah yang diberikan Allah SWT melalui makanan tersebut.

Baca Juga: Doa Agar Cepat Haid Menurut Islam Apakah Ada? Ini Tips Agar Darah Menstruasi Segera Keluar

Semasa hidupnya, Rasulullah SAW selalu menekankan pentingnya adab berdoa sebelum makan dalam kehidupan sehari-hari.

Dalam hadis ritwayat Abu Dawud, Rasulullah SAW bersabda: “Setan akan makan bersama seseorang selagi ia belum menyebut asma Allah,” (HR Abu Dawud dan An-Nasai).

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x