Bolehkah Mengganti Sholat Jumat dengan Sholat Dzuhur dan Bagaimana Hukumnya? Ini Syarat dan Penjelasannya

- 17 Maret 2023, 11:30 WIB
Ilustrasi sholat - Simak penjelasan hukum bolehkah mengganti sholat Jumat dengan sholat Dzuhur dan syarat lengkapnya di sini.
Ilustrasi sholat - Simak penjelasan hukum bolehkah mengganti sholat Jumat dengan sholat Dzuhur dan syarat lengkapnya di sini. /FREEPIK/rawpixel.com

BERITA DIY - Bolehkah mengganti Sholat Jumat dengan sholat Dzuhur dan bagaimana hukumnya? Simak penjelasan dan syarat selengkapnya.

Setiap pria Muslim dewasa wajib melaksanakan Sholat Jumat di hari Jumat pada waktu siang hari atau saat waktu sholat Dzuhur.

Sholat Jumat dua rokaat yang dikerjakan membuat seorang muslim kemudian tidak diwajibkan lagi melaksanakan sholat Dzuhur di waktu tersebut.

 

Namun ternyata masih banyak yang tidak mengerjakan rangkaian Sholat Jumat di Masjid karena berbagai hal.

Baca Juga: Bagaimana Hukum Mengganti Sholat Jumat dengan Sholat Dzuhur? Ini Syarat dan Penjelasannya

Lalu apakah boleh mengganti ibadah wajib Sholat Jumat dengan sholat Dzuhur? Dan bagaimana hukumnya?

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x