Doa Akhir Tahun dan Awal Tahun Baru Islam 2022: Cara Baca Agar Dilindungi dari Godaan Setan Selama Satu Tahun

- 29 Juli 2022, 09:00 WIB
Ilustrasi doa akhir tahun dan awal tahun baru Islam 2022, lengkap cara baca untuk memohon perlindungan kepada Allah SWT dari godaan setan selama satu tahun.
Ilustrasi doa akhir tahun dan awal tahun baru Islam 2022, lengkap cara baca untuk memohon perlindungan kepada Allah SWT dari godaan setan selama satu tahun. /Usplash/Masjid MABA

BERITA DIY- Simak bagaimana cara baca doa akhir tahun dan awal tahun baru Islam 2022 atau 1444 hijriah agar dilindungi dari godaan setan selama satu tahun kedepan.

Umat Islam sebentar lagi akan memasuki tahun baru Islam 1444 hijriah. Jika hari ini Jumat 29 Juli 2022 hilal terlihat, maka Sabtu, 30 Juli 2022 mulai memasuki awal tahun baru Islam.

Tahun baru Islam dimulai dari tanggal 1 Muharram, saat menyambut tahun baru dan meninggalkan tahun sebelumnya ada ibadah sunah yang dianjurkan untuk dikerjakan.

Salah satu di antara ibadah sunah yang dianjurkan untuk dilakukan pada awal tahun baru Islam atau tahun baru hijriah yaitu membaca doa akhir tahun dan awal tahun.

Baca Juga: Doa Akhir dan Awal Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 Hijriah Tulisan Arab, Latin, Artinya serta Waktu Membaca

Tujuan membaca doa akhir tahun salah satunya adalah merupakan cara memohon ampun kepada Allah SWT atas semua kesalah yang dilakukan selama satu tahun.

Sedangkan membaca doa awal tahun bertujuan untuk meminta perlindungan kepada Allah SWT dari godaan setan selama satu tahun yang akan datang.

Dikutip dari IAIN Madura, berikut ini bacaan doa akhir tahun dan awal tahun baru Islam 2022 atau 1444 hijriah teks Arab, latin, dan artinya Indonesia:

 Doa akhir tahun

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x