Mengenal Apa Itu Venture Capital Indonesia? Berikut Penjelasan dan Contohnya

- 2 Juni 2022, 20:42 WIB
Ilustrasi. Simak penjelasan mengenai arti Venture Capital dalam dunia investasi bisnis.
Ilustrasi. Simak penjelasan mengenai arti Venture Capital dalam dunia investasi bisnis. /PIXABAY/Karolina Grabowska

BERITA DIY - Mengenal apa itu Venture Capital Indonesia? Berikut pengertian dan penjelasaan selengkapnya.

Jika diperhatikan, akhir-akhir ini cukup banyak orang yang membahas tentang perusahaan startup yang menawarkan sederet fasilitas menariknya.

Lalu pernahakah kalian mempertanyakan soal darimana perusahaan-perusahaan tersebut mendapatkan modal untuk pendanaan dan bertahan di tengah persaingan yang begitu ketat.

Baca Juga: Apa Itu Wabah PMK pada Sapi di Yogyakarta dan Pengaruh Penyakit Mulut dan Kuku Hewan Ternak untuk Manusia

Kalau begitu Anda perlu mengetahui mengenai Veneture Capital dan bagaimana implementasinya di Indonesia.

Dilansir dari laman Harvard Business Review, Venture capital (VC) adalah sebuah perusahaan yang sengaja dibangun dengan tujuan untuk memberikan investasi kepada perusahaan-perusahaan kecil.

Venture Capital bakal siap membiayai perusahaan-perusahaan tersebut tentunya dengan imbalan dan keuntungan.

Venture Capital bertujuan untuk membuat perusahaan-perusahaan yang didanainay dapat berkembang dan tumbuh. Sebagai imbalanya, VC akan mendapatkan saham dari perusahaan yang ia danai.

Baca Juga: Sejarah Peringatan Hari Kaki Pengkor Sedunia 2022, Lengkap Pengertian Apa Itu Kaki Pengkor Pada Bayi?

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x