Abdee, Komisaris, Telkom, dan BUMN Trending di Twitter, Warganet Tanyakan Kompetensi Gitaris Band Slank

- 29 Mei 2021, 15:35 WIB
Band Slank. (Instagram.com/@slankdotcom)
Band Slank. (Instagram.com/@slankdotcom) /

"Selain bermusik Abdee punya segudang prestasi diluar musik.
Diantaranya Abdee juga jadi aktif dikegiatan sosial bareng aktivis lainnya.
Dia aktir di kegiatan social, lingkungan hidup, gerakan anti Narkoba serta gerakan anti Korupsi," tulis akun @Panggilakusyif1.

"Berikut deretan prestasi Abdee
1.Founder Maleo Musik - Record Label
2. TIPS Inovasi - Startup Logistic
3. https://Give.ID - Digital Content Production
4. NSA - Survey and advisory
#AbdeeSegudangPrestasi emang pantas jadi komisaris independen Telkom," kata @aku_rike.

Baca Juga: Rekam Jejak Abdee Slank Sehingga Bisa Terpilih Jadi Komisaris BUMN Telkom

Di balik ramainya pro dan kontra warganet, faktanya Abdee Slank memang memiliki kedekatan dengan Presiden Jokowi.

Abdee Slank merupakan salah satu tokoh publik yang merupakan relawan pasangan Jokowi-Ma'ruf Amin pada Pilpres 2019.

Berikut daftar komisaris dan direksi Telkom yang diputuskan pada RUPST:

Dewan Komisaris

Komisaris Utama/Komisaris Independen: Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro
Komisaris Independen: Wawan Iriawan
Komisaris Independen: Bono Daru Adji
Komisaris Independen: Abdi Negara Nurdin
Komisaris: Marcelino Pandin
Komisaris: Ismail
Komisaris: Rizal Mallarangeng
Komisaris: Isa Rachmatarwata
Komisaris: Arya Mahendra Sinulingga

Baca Juga: Abdee 'Slank' Jadi Komisaris Telkom, Warganet: Ini Alasan Slank Diam Atas Pelemahan KPK?

Dewan Direksi

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah