Bingung Mencari Volume Tabung? Berikut Rumus Lengkap Menghitung Volume, Luas Permukaan, Tinggi

- 13 Maret 2021, 17:09 WIB
Bingung mencari atau menghitung volume tabung? Berikut rumus lengkap menghitung volume, luas permukaan, tinggi.
Bingung mencari atau menghitung volume tabung? Berikut rumus lengkap menghitung volume, luas permukaan, tinggi. /PIXABAY/Pixapopz

V = π × r² × t

  • Luas permukaan (L)

L = 2 × π × r × (r + t)

  • Luas selimut (Ls)

Ls = 2 × π × r × t

Ls = π × d × t

Baca Juga: Cara Mencairkan Dana JHT BPJS Ketenagakerjaan Selama Pandemi Covid-19

  • Luas alas (La)

La = π × r × r

  • Luas alas tanpa tutup

La + Ls

  • Tinggi diketahui Volume

t = V/ π x r x r

  • Tinggi diketahui luas selimut

t = Ls/ 2 x π x r

  • Tinggi diketahui luas permukaan

t = L/ 2 x π x r – r

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x