5 Platform Layanan Streaming Nonton Film dari Hp Tanpa ke Bioskop Bisa Nonton Kapan Saja dan di Mana Saja

3 Juni 2023, 12:10 WIB
Lima platform layanan streaming nonton film dari hp tanpa perlu ke bioskop bisa nonton kapan saja dan di mana saja. /Website Netflic.com/https://www.netflix.com/id/

BERITA DIY – Berikut platform layanan streaming nonton film dari Hp tanpa perlu ke bioskop bisa nonton kapan saja dan di mana saja.

Tidak punya uang bukan alasan untuk tidak bisa menonton film karena sekarang sudah ada platform layanan streaming nonton film.

Sedang malas keluar rumah tapi ingin nonton film pun cukup melalui platform layanan streaming nonton film.

Sekarang siapapun bisa nonton film melalui platform layanan streaming nonton film di Hp dengan koneksi data internet atau wifi tentunya.

Baca Juga: Jadwal ANTV Hari Ini 3 Juni 2023 Jodha Akbah Tayang Tidak? Link Live Film India Dhoom 2, Anupamaa dan Kasautii

Namun, Anda harus berhati-hati karena ada layanan streaming ilegal dan sebaiknya hindari untuk tidak menontonnya dari situ.

Lebih baik nonton film dari layanan streaming legal yang bisa Anda ketahui di sini dan dijamin lebih aman, apalagi banyak pilihan film menarik.

Untuk memperoleh layanan streaming buat nonton film, Anda cukup men-download dari Hp atau Tablet.

Berikut ini nama-nama platform layanan streaming nonton film dari Hp dengan biaya berlangganannya.

  1. Netflix

Melalui Netflix Anda bisa menonton film tidak hanya dari Hp, namun juga melalui Smart TV, Playstation, Xbox, Chromecast, Apple TV, pemutar Blu-ray, dan masih banyak lagi.

Daftar keanggotaan untuk menikmati layanan dari Netflix.

Biaya berlangganan:

Ponsel: Rp54.000/bulan.

Dasar: Rp65.000/bulan.

Standar: Rp120.000/bulan.

Premium: Rp186.000/bulan.

Baca Juga: Jadwal ANTV 2 Juni 2023 Jodha Akbar Apakah Tayang? Nonton Film India Dhoom, Anupama, Kasautii Gratis di SINI

  1. Disney+ Hotstar

Layanan streaming Disney+ Hotstar menyediakan tayangan favorit bagi Anda. Di sini terdapat beragam judul film, serial Disney+ Originals, documenter, dan lain-lain.

Biaya berlangganan:

Pilihan pertama: Rp39.000/bulan.

Pilihan kedua: Rp.199.000/tahun.

Dengan catatan terdapat biaya tambahan bank berlaku.

  1. KlikFilm

KlikFilm menyediakan lebih dari 2000 judul film dengan berbagai macam genre yang bisa Anda saksikan melalui Hp, Tablet, komputer, maupun perangkat digital lainnya.

Biaya berlangganan:

Pilihan pertama: Film Premium Rp10.000 plus biaya administrasi dengan Ovo, GoPay, atau Dana dan Rp7.000 plus PPN/bulan.

Pilihan kedua: Rp30.000,-/bulan atau Rp4.400,-/3 hari tidak termasuk Film Premium. Perpanjangan berlangganan dengan pulsa Rp4.400/3 hari.

Baca Juga: Arti Pragos Bahasa Gaul Viral TikTok Adalah Apa? Muncul di Film Little Krishna, Ternyata Ini Artinya

  1. Viu

Anda bisa menonton streaming sampai men-download film-film Indonesia, Jepang, India, Drama Korea, maupun TV Asia dengan subtitle Inggris maupun Indonesia melalui Viu.

Biaya berlangganan:

Rp.39.000/bulan.

  1. WeTV

WeTV termasuk penyedia layanan streaming video dengan film dan drama serial populer terbaru. Termasuk variety show, anime, dan donghua.

Biaya berlangganan:

Rp.12.000/7 hari.

Rp44.000/bulan.

Dengan catatan biaya berlangganan akan diperpanjang secara otomatis setiap bulannya.

Itulah lima platform layanan streaming nonton film dari Hp tanpa perlu ke bioskop. Anda bisa menonton film-film yang ada kapan saja dan di mana saja.***

Editor: Muhammad Suria

Tags

Terkini

Terpopuler