Kamerun vs Brasil Piala Dunia 2022 Malam Ini: Jam Tayang di SCTV, Prediksi Line Up, dan Link Live Streaming

- 2 Desember 2022, 16:00 WIB
Jadwal Kamerun vs Brasil Piala Dunia 2022 malam ini Sabtu, 3 Desember 2022 siaran langsung di SCTV, Jam tayang dan link live streaming.
Jadwal Kamerun vs Brasil Piala Dunia 2022 malam ini Sabtu, 3 Desember 2022 siaran langsung di SCTV, Jam tayang dan link live streaming. /Instagram.com/@sctv.sports

BERITA DIY - Simak informasi jadwal Kamerun vs Brasil Piala Dunia 2022 malam ini Sabtu, 3 Desember 2022 siaran langsung di SCTV, Jam tayang, Prediksi line up, dan link live streaming di sini.

Jadwal Piala Dunia 2022 Sabtu, 3 Desember 2022 menyajikan pertandingan terakhir di grup G antara Kamerun vs Brasil yang akan berlangsung di Stadion Lusail, Qatar.

Kamerun vs Brasil Piala Dunia 2022 malam ini akan disiarkan secara siaran langsung di SCTV dan link live streaming via Vidio.com dengan jam tayang mulai pukul 01.30 WIB.

Link live streaming Kamerun vs Brasil malam ini Sabtu, 3 Desember 2022 Piala Dunia 2022 akan tersaji dibagian akhir artikel.

Baca Juga: Kamerun vs Brazil Piala Dunia 2022 Tayang Malam Ini, 3 Desember: Prediksi Skor, Link Streaming, dan H2H

Kamerun sejauh ini hanya mampu meraih satu poin dari dua laga yang telah di lakoni di fase penyisihan Grup G Piala Dunia 2022.

Anak asuh Rigobert Song haru kalah 0-1 di laga perdana oleh Swiss, kemudian Kamerun tampil maksimal dengan berhasil menahan imbang Serbia 1-1.

Hasil ini membuat Kamerun tertahan di posisi ketiga klasemen Grup G Piala Dunia 2022, kendati demikian Kamerun masih mempunyai peluang untuk dapat lolo ke babak 16 besar jika berhasil mengalahkan Brasil.

Di sisi lain Brasil sudah memastikan diri untuk lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2022, tim besutan Tite berhasil menyapu bersih kemengan pada dua laga tanpa kebobolan.

Baca Juga: Prediksi Skor Korea Selatan vs Portugal Piala Dunia 2022 Malam Ini, H2H, dan Link Live Streaming SCTV

Hasil tersebut membawa Brasil memuncaki klasemen Grup G dengan enam poin sekaligus dipastikan lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2022.

Brasil jelas akan diunggulkan dalam laga kontar Kamerun, namun bukan tidak mungkin Nicolas Nkoulou dan kawan-kawan akan bermain ngotot demi menjaga asa lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2022.

Head to head Kamerun vs Brasil

Menilik rekor pertemuan keduanya, Kamerun belum pernah berhasil mengalahkan Brasil dari empat pertemuan terakhir.

20 November 2018: Brasil 1-0 Kamerun (Laga Persahabatan)

23 Juni 2014: Kamerun 1-4 Brasil (Piala Dunia)

19 Juni 2003: Brasil l0-1 Kamerun (Piala Konfederasi)

31 Mei 2001: Brasil 2-0 Kamerun (Piala Konfederasi)

Baca Juga: Goodbye Jerman! Daftar 12 Tim Gagal Lolos 16 Besar Piala Dunia 2022

Prediksi line up Kamerun vs Brasil

Kamerun (4-3-3): Devis Epassy; Nouhou Tolo, Nicolas Nkoulou, Jean-Charles Castelletto, Collins Fai; Martin Hongla, Pierre Kunde, Andre-Frank Zambo Anguissa; Karl Toko Ekambi, Eric Maxim Choupo-Moting, Bryan Mbeumo.

Pelatih: Rigobert Song (Kamerun).

Brasil (4-2-3-1): Ederson; Alex Telles, Bremer, Marquinhos, Dani Alves; Casemiro, Bruno Guimaraes; Gabriel Martinelli, Antony, Raphinha; Gabriel Jesus.

Pelatih: Tite (Brasil).

Baca Juga: Jadwal SCTV Hari Ini, Jumat, 2 Desember 2022: Jam Tayang Siaran Langsung Piala Dunia 2022, Portugal vs Korsel

Link Live Streaming Kamerun vs Brasil Piala Dunia 2022

Kamerun vs Brasil Piala Dunia 2022 malam ini Sabtu, 3 Desember 2022 dapat ditonton secara siaran langsung di SCTV dan link live streaming via Vidio.com dengan jam tayang mulai pukul 01.30 WIB.

Pembaca BERITA DIY dapat juga menonton jalanya pertandingan via link live streaming Kamerun vs Brasil Piala Dunia 2022 berikut.

LINK LIVE STREAMING - KAMERUN vs BRASIL PIALA DUNIA 2022

Catatan: Jika Anda menemukan syarat dan ketentuan ketika akses link live streaming, hal itu merupakan kebijakan dari penyedia layanan, Vidio.com.

Demikian informasi jadwal Kamerun vs Brasil Piala Dunia 2022 malam ini Sabtu, 3 Desember 2022 siaran langsung di SCTV, Jam tayang, Prediksi line up, dan link live streaming di sini.***

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x