Apakah KUR Mandiri Bisa Pinjam Uang 100 Juta Tanpa Jaminan? Simak Syarat Terbaru Mei 2024 dan Tabel Cicilannya

- 26 Mei 2024, 09:19 WIB
Ilustrasi. Pinjam KUR 100 juta tanpa jaminan apa bisa? Cek syarat terbaru dan tabel cicilanya di sini.
Ilustrasi. Pinjam KUR 100 juta tanpa jaminan apa bisa? Cek syarat terbaru dan tabel cicilanya di sini. /Tangkap layar Instagram.com/@posindonesia.ig

BERITA DIY - Saat ini banyak yang bertanya, apakah di bank Mandiri menyediakan pinjaman KUR 100 juta tanpa jaminan? Cek syarat terbaru dan tabel cicilanya di artikel ini.

KUR Mandiri 2024 menawarkan solusi finansial yang menarik bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Indonesia.

Dengan syarat yang semakin mudah dan bunga yang kompetitif, program ini menjadi pilihan tepat bagi para pengusaha yang membutuhkan modal.

Keuntungan pinjam uang KUR Mandiri 2024

Pinjaman KUR Mandiri 2024 menyediakan berbagai manfaat bagi UMKM yang memerlukan modal untuk usaha dan pengembangan bisnis. Berikut beberapa keuntungan dari program ini:

Baca Juga: LANGSUNG CAIR Rp100 Juta Pinjaman KUR Mandiri, Bisa Tanpa Jaminan dengan Cara ini! Cek Syarat Terbaru Mei 2024

1. Cicilan Terjangkau:

Cicilan dimulai dari Rp1 jutaan dengan tenor hingga 60 bulan atau 5 tahun, memberikan fleksibilitas dalam pembayaran.

2. Bunga Rendah:

Dengan suku bunga hanya 6 persen per tahun, pinjaman ini tidak akan memberatkan pelaku usaha dalam proses pembayaran.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah