KUR BSI 2024 Pinjaman hingga Rp 500 Juta, Cek Persyaratan, Besar Suku Bunga, dan Cara Pengajuannya

- 17 Mei 2024, 11:50 WIB
KUR BSI 2024, ajukan pinjaman hingga Rp 500 juta. Ketahui persyaratan, besar suku bunga, dan cara pengajuannya di sini!
KUR BSI 2024, ajukan pinjaman hingga Rp 500 juta. Ketahui persyaratan, besar suku bunga, dan cara pengajuannya di sini! /Tangkap layar wesbite/salamdigital.bankbsi.co.id

Baca Juga: Berkas Pengajuan KUR BSI 2023, Syarat, dan Cara Cek Simulasi Angsuran Terbaru Secara Online

Besar Suku Bunga KUR BSI 2024 

Bagi para pelaku usaha wajib mengetahui terkait besar suku bunga yang ditawarkan oleh pihak bank BSI untuk KUR 2024 ini. 

Besar suku bunga program KUR BSI 2024 ini adalah 6%. Bisa dikatakan suku bunga tersebut cukuplah rendah. 

Sejatinya, program KUR dari pemerintah ini memang memiliki bunga yang cukup rendah. Hal ini dikarenakan agar para pelaku usaha bisa mengembangkan usaha yang dijalankan serta pemerataan ekonomi. 

Lewat suku bunga yang cenderung rendah tersebut, pelaku usaha bisa menjadikan KUR BSI 2024 ini sebagai opsi untuk tambahan modal kerja maupun investasi. 

Baca Juga: SIMULASI KUR BCA 2024 Cair 500 Juta, Ini Syarat Tanpa Jaminan & Tabel Angsuran! Daftar Online Pinjaman Kesini

Persyaratan KUR BSI 2024 

Adapun persyaratan yang dibutuhkan untuk mengajukan KUR BSI 2024 ini adalah sebagai berikut: 

  • Individu (Perorangan) yang melakukan usaha produktif dan layak
  • Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan.
  • Belum pernah menerima pembiayaan modal kerja/investasi komersial kecuali pembiayaan konsumsi untuk keperluan rumah tangga, pembiayaan skema/skala ultra mikro, pembiayaan pada perusahaan layanan pendanaan bersama berbasis teknologi informasi.
  • Dapat sedang menerima pembiayaan secara bersamaan meliputi, KPR, KKP roda 2 produktif, pembiayaan dengan jaminan SK pensiun, kartu kredit, pembiayaan Resi Gudang dan pembiayaan konsumsi untuk keperluan rumah tangga. 
  • Kolektibilitas Lancar

Sedangkan untuk persyaratan administrasi adalah sebagai berikut: 

  • KTP
  • Kartu Keluarga (KK), 
  • NPWP untuk plafon diatas Rp 50 Juta 
  • Surat Izin Usaha

Baca Juga: Pinjaman Syariah KUR BSI 2023 Simulasi Rp 50 Juta: Cek Tabel Angsuran, Syarat dan Cara Pengajuan Online

Cara Pengajuan KUR BSI 2024 

Pengajuan KUR BSI 2024 ini cukuplah mudah, bisa dilakukan secara online lewat perangkat masing-masing. 

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah