Cek Tabel Angsuran KUR BRI 2023, Pinjaman BRI Bunga Rendah 6 Persen dan Ini Syarat Pinjam Uang di Bank BRI

- 2 Juli 2023, 15:00 WIB
Cek tabel angsuran KUR BRI 2023, pinjaman BRI bunga rendah 6 persen atau 0,5 persen per bulan, ini syarat pinjam uang.
Cek tabel angsuran KUR BRI 2023, pinjaman BRI bunga rendah 6 persen atau 0,5 persen per bulan, ini syarat pinjam uang. /BeritaDIY/HO/BRI KC Bantul/Rina Sari

- KUR Kecil maksimal Rp500.000.000

- Suku bunga: 

1. Baru menerima KUR pertama kali sebesar 6% efektif per tahun;

2. Penerima KUR ke-2 kali sebesar 7% efektif per tahun;

3. Penerima KUR ke-3 kali sebesar 8% efektif per tahun;

4. Penerima KUR ke-4 kali sebesar 9% efektif per tahun.

Baca Juga: KUR Mandiri 2023 Terbaru Apa Saja Syaratnya, Sudah Dibuka untuk Umum, Suku Bunga dan Cara Pengajuan

Kriteria Khusus:

- Wajib ikut serta dalam program BPJS

Dokumen:
- Identitas (e-KTP/Surat Keterangan Pembuatan e-KTP, KK, Akta Nikah)
- SIUP TDP NPWP SITU, IUMK atau Surat Keterangan Usaha lainnya
- Wajib Memiliki NPWP.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah