Syarat Pengajuan Pinjaman Online BRI Langsung Cair Tanpa Jaminan dan Bunga Rendah, Ajukan hingga Rp25 juta

- 12 April 2023, 15:17 WIB
 Syarat pengajuan pinjaman online BRI langsung cair tanpa jaminan dan bunga rendah, ajukan hingga Rp25 juta. Cek di sini.
Syarat pengajuan pinjaman online BRI langsung cair tanpa jaminan dan bunga rendah, ajukan hingga Rp25 juta. Cek di sini. /Pixabay/@iqbalnuril

BERITA DIY – Simak informasi syarat pengajuan pinjaman online BRI langsung cair tanpa jaminan dan bunga rendah, ajukan hingga Rp25 juta, bukan KUR.

Pinjaman online adalah layanan finansial yang memungkinkan masyarakat untuk meminjam uang secara online melalui aplikasi maupun website.

Diketahui pinjaman online memiliki banyak kelebihan salah satunya yaitu proses pengajuan yang cepat dan mudah. Di mana calon peminjam tidak perlu menunggu beberapa hari hingga uang yang dipinjam cair.

Masyarakat bisa mengajukan pinjaman online BRI pada aplikasi Pinang atau Pinjaman Tenang. Pinang merupakan aplikasi yang diluncurkan oleh PT Bank Raya Indonesia Tbk, anak perusahaan BRI.

Baca Juga: KUR BRI 2023 Plafon Rp 100 Juta Tanpa Jaminan: Ini Syarat Cicilan 1 Jutaan dan Tabel Angsuran Bunga Rendah

Pada Pinang, masyarakat dapat mengajukan pinjaman online BRI tanpa jaminan mulai dari Rp500 ribu hingga Rp25 juta. Kemudian tenor pinjaman mulai dari 1 sampai 12 bulan.

Selain itu, Pinang memiliki suku bunga rendah yaitu 1,24 persen per bulan. Sehingga masyarakat yang akan mengajukan pinjaman online BRI tidak perlu khawatir gagal bayar.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah