3 Jenis KUR BRI 2023 Sudah Dibuka! Ini Syarat Ajukan Pinjaman Tanpa Daftar Online di kur.bri.co.id

- 8 Maret 2023, 12:52 WIB
Ilustrasi - Tiga jenis KUR BRI 2023 sudah dibuka, berikut syarat ajukan pinjaman tanpa daftar online di kur.bri.co.id.
Ilustrasi - Tiga jenis KUR BRI 2023 sudah dibuka, berikut syarat ajukan pinjaman tanpa daftar online di kur.bri.co.id. /Pixabay/Ccfb

- Maksimum pinjaman sebesar Rp50 juta per debitur

- Jenis Pinjaman Kredit Modal Kerja (KMK) dengan maksimum masa pinjaman 3 (tiga) tahun dan Kredit Investasi (KI) dengan maksimum masa pinjaman 5 (lima) tahun

- Suku bunga 6% efektif per tahun bebas biaya administrasi dan provisi

2. Syarat KUR Kecil

- Mempunyai usaha produktif dan layak

Baca Juga: Daftar KUR BRI 2023 Sekarang! Siapkan Syarat Ini agar Rp 50 Juta Cair Tanpa Jaminan dan Cek Tabel Angsuran

- Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit

- Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x