Modal KTP dan KK, KUR Pegadaian Syariah 2023 Cair Tanpa Jaminan dan Bunga, Begini Cara Mengajukan Pinjaman

- 5 Maret 2023, 15:16 WIB
Ilustrasi - Modal KTP dan KK, KUR Pegadaian Syariah 2023 cair tanpa jaminan dan bunga. Simak cara mengajukan pinjaman di sini.
Ilustrasi - Modal KTP dan KK, KUR Pegadaian Syariah 2023 cair tanpa jaminan dan bunga. Simak cara mengajukan pinjaman di sini. /Tangkapan layar pegadaian.co.id

1. Telah berusia minimal 17 tahun dan berusia maksimal 65 tahun pada saat jatuh tempo akad.

Baca Juga: Pinjaman BRI Tanpa Jaminan 2023, Cair Tunai Rp 25 Juta dalam 15 Menit, Ini Cara Mengajukan Online

2. Memiliki usaha yang sah sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

3. Calon Rahin (Nasabah) tidak sedang mendapatkan fasilitas pembiayaan Program Pemerintah dan/atau pembiayaan produktif dari Lembaga keuangan lain.

Adapun syarat mengajukan KUR Pegadaian Syariah ini mudah bermodal KTP, KK dan beberapa dokumen lainnya. Berikut rinciannya:

- Fotocopy KTP Elektronik

- Fotocopy Kartu Keluarga

- Fotocopy Surat Nikah bagi calon nasabah yang sudah menikah

Halaman:

Editor: F Akbar

Sumber: Pegadaian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah