Tabel Angsuran KUR BCA 2023: Syarat Pinjaman Rp 100 Juta Tanpa Jaminan, Berapa Lama Pengajuan KUR BCA Online

- 5 Maret 2023, 12:20 WIB
Tabel KUR BCA 2023 untuk cicilan dengan tenor 12 bulan, 18 bulan. 24 bulan, 30 bulan dan 36 bulan, limit pinjaman tanpa jaminan, syarat dan cara mengajukan KUR BCA online.
Tabel KUR BCA 2023 untuk cicilan dengan tenor 12 bulan, 18 bulan. 24 bulan, 30 bulan dan 36 bulan, limit pinjaman tanpa jaminan, syarat dan cara mengajukan KUR BCA online. /Tangkap layar bca.co.id

 - Memiliki proposal atau laporan keuangan usaha.

- Memiliki NPWP apabila mengajukan pinjaman di atas Rp50.000.000

- Tidak sedang menerima kredit yang sama dari Bank lain

- Riwayat kredit lancar dari Bank Indonesia.

- Tidak di-blacklist Bank Indonesia di BI Checking OJK.

Baca Juga: KUR Pegadaian Syariah 2023 Dibuka: Syarat Pengajuan Pinjaman Tanpa Jaminan dan Tabel Angsuran Terbaru

Berkas dokumen persyaratan pengajuan KUR BCA 2023 antara lain:

- Dokumen data diri berupa e-KTP, Kartu Keluarga (KK), dan NPWP. Untuk pengajuan Rp 50 juta ke atas, melampirkan fotokopi NPWP pemohon.

- Surat Keterangan Usaha (SKU) untuk pengajuan perseorangan, Tanda Daftar Perusahaan (TDP), dan Nomor Induk Badan (NIB) untuk pengajuan badan usaha.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x