Cek Penerima BPUM 2022 di Mana? Bantuan Kapan Cair dan Syarat Penerima BLT UMKM 2022

- 3 Oktober 2022, 10:20 WIB
Ilustrasi - Cara cek penerima BPUM 2022 bisa dilakukan di mana, kapan cair dan syarat penerima.
Ilustrasi - Cara cek penerima BPUM 2022 bisa dilakukan di mana, kapan cair dan syarat penerima. /UNSPLASH/John T

Baca Juga: Banpres BPUM 2022 Cair Oktober ? Begini Cara Cek Penerima BLT UMKM Rp600 Ribu di eform.bri.co.id

Namun jika berkaca pada tahun sebelumnya, syarat penerima BPUM atau BLT UKMKM adalah sebagai berikut.

- WNI yang memiliki KTP

- Memiliki usaha mikro

- Memiliki NIB atau SKU

- Tidak sedang menerima KUR

- Bukan ASN, Anggot TNI dan Polri, pegawai BUMN/BUMD

Baca Juga: BSU 2022 Berapa Kali Cair dan Berapa Tahapan? Ini Jadwal Pencairan Tahap 3, 4, 5 BLT Subsidi Gaji Rp 600 Ribu

Karena KemenkopUKM tengah menantikan persetujuan anggaran maka link untuk cek penerima BLT UMKM atau BPUM 2022 belum diketahui dan belum bisa diakses.

Pada tahun sebelumnya, KemenkopUKM bekerja sama dengan bank BRI untuk menyalurkan bantuan dan menyediakan link untuk cek penerima.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah