Cek Nama di Link Ini dan Dapatkan BPNT Rp 200 Ribu, Lengkap Syarat Penerima Bansos Sembako Oktober 2022

- 1 Oktober 2022, 13:58 WIB
Ilustrasi - Berikut penjelasan mengenai bansos sembako yang cair bulan ini, lengkap cara cek dan syarat penerima BPNT Rp 200 ribu Bulan Oktober 2022.
Ilustrasi - Berikut penjelasan mengenai bansos sembako yang cair bulan ini, lengkap cara cek dan syarat penerima BPNT Rp 200 ribu Bulan Oktober 2022. /UNSPLASH/@narendradinata

BERITA DIY - masyarakat Indonesia yang cek nama di link resmi Kemensos RI ini berkesempatan menerima BPNT Rp 200 ribu di Bulan Oktober 2022.

Berikut lengkap dengan penjelasan syarat dan cara cek status penerima bansos sembako bulan ini.

Kabar gembira bagi masyarakat Indonesia yang belum menerima BPNT Rp 200 ribu, di mana bagi penerima yang belum mengambil bantuan bulan lalu bisa menerimanya di bulan ini.

Bansos BPNT merupakan salah satu bantuan dari pemerintah guna menjaga kestabilan ekonomi masyarakat di tengah kondisi kenaikan harga saat ini.

Baca Juga: Akses cekbansos.kemensos.go.id Cek Penerima Bansos Sembako Cair Oktober, BPNT 2022 Rp200 Ribu Ambil di Mana?

Namun terdapat syarat bagi masyarakat Indonesia untuk bisa menerima bansos sembako atau BPNT sebesar Rp 200 ribu dari pemerintah.

Syarat Penerima Bansos Sembako

Untuk bisa menerima bansos BPNT Rp 200 ribu dari pemerintah, masyarakat Indonesia diwajibkan untuk berstatus KPM dan terdaftar di DTKS Kemensos RI.

Syarat tersebut diberikan untuk menjaga penyaluran bansos tepat sasaran kepada penerimanya yang membutuhkan.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah