Cara Pinjam Uang di Lazada Pakai LazPaylater, Ini Syarat Peminjaman agar Dana Cair Cepat

- 16 Desember 2023, 16:00 WIB
Begini cara pinjam uang di Lazada pakai LazPaylater (Lazada Paylater) dan syarat peminjaman agar dana cair cepat.
Begini cara pinjam uang di Lazada pakai LazPaylater (Lazada Paylater) dan syarat peminjaman agar dana cair cepat. /Lazada

BERITA DIY - Ketahui cara pinjam uang di Lazada pakai LazPaylater dan syarat peminjaman agar dana cair cepat.

Lazada merupakan salah satu paltform e-commerce yang ternyata dapat digunakan untuk pinjam uang.

Pengguna bisa memanfaatkan fitur Lazada Paylater (LazPaylater) sebagai solusi untuk pemenuhan kebutuhan dana darurat yang mendesak.

Cara daftar dan syarat untuk mengajukan pinjaman di Lazada paylater sangatlah mudah dan tidak ribet seperti debitur harus mmiliki akun Lazada yang sudah terverifikasi minimal tiga bulan.

Baca Juga: ANTI RIBET! Cara Pinjam Uang di Lazada Pakai Aplikasi Secara Online, Cair Cepat ke Akun Lazada

Selain itu, nomor HP dan emaik aktif wajib terdaftar di akun Lazada. Kemudian kartu identitas diri (KTP, SIM, atau paspor) wajib dimiliki.

Setelah memenuhi syarat, debitur wajib melakukan pendaftaran dan mengaktifkan fitur Paylater.

Berikut cara aktivasi Lazada Paylater:

1. Buka aplikasi Lazada

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah