Cara Membuat Bubur Asyura 10 Muharram yang Enak Penuh Makna, Ini Resep Bubur Asyura Mudah Dibuat

- 26 Juli 2023, 13:20 WIB
Apa makna bubur Asyura 10 Muharram, cara menbuat bubur Asyura yang enak, dan resep bubur Asyura yang mudah dibuat di rumah.
Apa makna bubur Asyura 10 Muharram, cara menbuat bubur Asyura yang enak, dan resep bubur Asyura yang mudah dibuat di rumah. /Tangkap layar YouTube.com/Domo Bramantyo

Baca Juga: 28 Juli 2023 Memperingati Apa, Artinya Idul Yatama Hari Raya Anak Yatim 10 Muharram 1445 H di Hukum Islam

Daftar resep bubur Asyura 10 Muharram

Dikutip dari buku '1500 Resep Makanan Sehat Segala Usia', berikut resep bubur Asyura yang enak, mudah dibuat:

  • 100 gram beras
  • 400 ml santan cair
  • 200 ml santan kental
  • 1 sdt garam
  • 2 lembar daun salam

Jika tidak memakai bahan beras, bisa menggunakan tepung beras, sagu atau ubi ditumbuk.

Baca Juga: Contoh Surat Undangan Santunan Anak Yatim 10 Muharram 1445 H/2023 yang Sederhana dan Bagus

Cara membuat bubur Asyura yang enak dan sehat

Berikut cara membuat bubur Asyura enak dan mudah:

  1. Rebus santan cair, lalu masukkan beras, garam, dan daun salam. Masak terus hingga beras lunak.
  2. Masukkan santan kental dan masak hingga menjadi bubur.
  3. Bubur siap disajikan dengan makanan pendamping seperti opor ayam, abon daging, sambal goreng tempe, serta irisan telur dadar.

Baca Juga: 15 Ucapan Tahun Baru Islam 1445 H Penuh Makna untuk Peringati 1 Muharram, Cocok Dibagikan di WA, FB, dan IG

Demikian info makna bubur Asyura 10 Muharram dan bagaimana resep serta cara membuat bubur Asyura dengan atau tanpa beras.***

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah