Rekrutmen Enumerator SKI 2023 Kemenkes Dibuka Sampai Kapan? Ini Syarat dan Dokumen Pendaftaran yang Disiapkan

- 4 Juli 2023, 21:23 WIB
Info Rekrutmen Enumerator SKI 2023 Kemenkes Dibuka Sampai Kapan, syarat dan dokumen persyaratan.
Info Rekrutmen Enumerator SKI 2023 Kemenkes Dibuka Sampai Kapan, syarat dan dokumen persyaratan. /Instagram.com/@litbangkesbanjarnegara/
  • Diutamakan memiliki pengalaman mengikuti pengumpulan data dan riset kesehatan
  • Bersedia mengikuti pelatihan selama 9 hari
  • Bersedia berada di lapangan selama pengumpulan data berlangsung
  • Memiliki laptop untuk entri data
  • Mampu melakukan entri data dan mengirimkannya ke server manajemen data

Berkas Persyaratan

Sementara berkas persyaratan yang harus disiapkan untuk melakukan pendaftaran enumerator SKI 2023 adalah sebagai berikut.

  • Fotokopi ijazah dan transkrip nilai
  • Fotokopi identitas diri
  • Daftar riwayat hidup
  • Surat keterangan sehat
  • Surat tidak sedang hamil dan bersedia tidak hamil hingga selesai pengumpulan data

Baca Juga: LINK Cek Pengumuman Hasil Tes Online Tahap 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2023 Hari Ini 3 Juli, Ini Cara Lihatnya

  • Surat izin keluarga
  • Surat izin pimpinan yang menyatakan enumerator dapat bekerja penuh hingga selesai pengumpulan data
  • Memiliki kartu BPJS atau asuransi kesehatan yang aktif
  • Pas foto berwarna terbaru

Adapun proses pendaftaran dilakukan dengan mengirimkan seluruh berkas lamaran kepada Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten atau Kota yang dituju.

Demikian informasi syarat dan berkas pendaftaran rekrutmen enumerator SKI 2023 Kemenkes.***

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah