Libur Idul Adha 2023 Jadi 2 Hari, Benarkah? Ini Pernyataan Resmi Menag dan Menpan RB

- 17 Juni 2023, 14:24 WIB
Ilustrasi - Libur Idul Adha 2023 jadi 2 hari, benarkah? Simak pernyataan resmi dari Menag dan Menpa RB dalam ulasan berikut.
Ilustrasi - Libur Idul Adha 2023 jadi 2 hari, benarkah? Simak pernyataan resmi dari Menag dan Menpa RB dalam ulasan berikut. /ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A

Ia mengatakan hasil dari pembahasan tingkat menteri yang diadakan Kamis, 15 Juni 2023, belum final. Anas meminta masyarakat bersabar.

“Kemarin (Kamis, 15 Juni 2023), sudah kami bahas. Kami kaji bersama dalam rapat tingkat menteri di kantornya Pak Pratikno (Menteri Sekretaris Negara). Hasilnya, masih menunggu arahan dan kebijakan Bapak Presiden Jokowi,” ujar Anas, mengutip Antara, Jumat, 16 Juni 2023.

Jika merujuk pernyataan resmi Menag dan Menpan RB, maka libur Idul Adha 2023 jadi 2 hari masih dalam pembahasan, belum diputuskan.

Demikian informasi tentang benarkah libur Idul Adha 2023 jadi 2 hari dilengkapi pernyataan resmi dari Menag dan Menpan RB.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x