Daftar Wilayah Utama Dilalui Gerhana Matahari Hibrida 20 April 2023, Ini Jam Mulai Gerhana dan Cara Melihat

- 20 April 2023, 09:05 WIB
Daftar wilayah utama yang dilalui Gerhana Matahari Hibrida pada hari ini 20 April 2023, berikut jam mulai gerhana dan cara melihat.
Daftar wilayah utama yang dilalui Gerhana Matahari Hibrida pada hari ini 20 April 2023, berikut jam mulai gerhana dan cara melihat. /Pixabay/Buddy_nath

BERITA DIY - Simak informasi daftar wilayah utama yang dilalui Gerhana Matahari Hibrida pada hari ini 20 April 2023, berikut jam mulai gerhana dan cara melihat.

Salah satu fenomena langka akan kembali terjadi di wilayah Indonesia pada hari ini 20 April 2023 yaitu Gerhana Matahari Hibrida.

Pada Gerhana Matahari Hibrida akan terjadi dua macam gerhana Matahari sekaligus yaitu Gerhana Matahari Total dan Gerhana Matahari Cincin.

Untuk wilayah yang dilalui pada jalur utama terjadinya Gerhana Matahari Hibrida akan mengalami Gerhana Matahari Total.

Baca Juga: Jam Berapa Sholat Gerhana? Ini Daftar Waktu dan Lokasi Gerhana Matahari Hibrida 20 April 2023 di Indonesia

Sedangkan selain wilayah utama yang dilalui ada kemungkinan mengalami Gerhana Matahari Cincin.

Fenomena Gerhana Matahari Hibrida kali ini terjadi pada hampir seluruh wilayah Indonesia, kecuali beberapa kota di Provinsi Aceh.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x