Resep Nastar 1 Kg Pakai Butter Ekonomis, Lumer dan Anti Gagal, Jadi Berapa Toples?

- 11 April 2023, 12:57 WIB
Resep nastar 1 kg pakai butter ekonomis, lumer dan anti gagal. Kira-kira jadi berapa toples? Simak cara membuat nastar di sini.
Resep nastar 1 kg pakai butter ekonomis, lumer dan anti gagal. Kira-kira jadi berapa toples? Simak cara membuat nastar di sini. /instagram.com/@resepnastar

BERITA DIY - Simak resep nastar 1 kg pakai butter ekonomis, lumer dan anti gagal. Kira-kira jadi berapa toples?

Nastar merupakan kue yang banyak disukai masyarakat di Indonesia. Kue dengan isian selai nanas ini memiliki cita rasa manis.

Kue nastar menjadi kue yang banyak disajikan ketika Lebaran atau Hari Raya Idul Fitri tiba. Apakah kamu termasuk yang menyajikannya?

Nastar ini bisa dibuat sendiri di rumah. Dengan nastar 1 kg, kamu bisa mengisi setidaknya 8 toples.

Baca Juga: Kumpulan Resep Kue Kering Lebaran yang Gampang, Begini Cara Buat Tanpa Oven dan Tanpa Mixer, Bisa Pakai Teflon

Berikut resep nastar 1 kg pakai butter ekonomis, lumer dan anti gagal yang bisa dipraktikkan di rumah.

Bahan-bahan nastar 1 kg

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x