Jangan Kaget! Guru Honorer Ini Pasti Lolos PPPK 2022, Kemendikbud Beri Notifikasi Berikut

- 1 Desember 2022, 12:23 WIB
Ilustrasi - Jangan kaget. Guru honorer yang akan disebutkan di sini pasti lolos PPPK 2022. Kemendikbud Ristek memberikan notifikasi ini.
Ilustrasi - Jangan kaget. Guru honorer yang akan disebutkan di sini pasti lolos PPPK 2022. Kemendikbud Ristek memberikan notifikasi ini. /Fakhri Hermansyah/ANTARA FOTO

BERITA DIY - Jangan kaget. Guru honorer yang akan disebutkan di sini pasti lolos PPPK 2022. Kemendikbud Ristek memberikan notifikasi berikut.

Kabar baik bagi para guru pelamar PPPK 2022. Meski tahapan seleksi masih berlangsung, Kemendikbud sudah memastikan ada tipe guru yang sudah pasti lolos.

Guru honorer tersebut merupakan pelamar yang masuk kategori pelamar Prioritas 1 (P1). Tapi, tidak semua guru pelamar P1 dinyatakan lolos pada PPPK 2022.

Kemendikbud mengungkapkan jumlah guru honorer pelamar P1 pada PPPK 2022 ini jumlahnya ada 193 ribu orang. 

Baca Juga: UMP 2023 Naik, Segini Gaji dan Tunjangan Guru ASN PPPK Tahun Depan, Ada 11 Komponen yang Didapatkan

Namun, yang dipastikan lolos menjadi ASN pada seleksi PPPK 2022 ini hanya ada 127 ribu orang guru honorer.

Hal tersebut diungkapkan oleh Plt Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Kemendikbud Ristek Nunuk Suryani.

Ia mengungkapkan 127 guru honorer pelamar P1 tersebut lolos usai dipastikan mendapatkan penempatan. 

“Yang lolos passing grade 2021 ada 193 ribu. Yang 127 ribu ini diangkat karena sudah mendapatkan formasi,” ungkap Nunuk.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x