Daftar Hari Besar Nasional dan Tanggal Merah September 2022: Ada Hari PMI Sampai Peringatan G30S/PKI

- 27 Agustus 2022, 08:30 WIB
Ilustrasi uraian tentang daftar hari besar nasional dan tanggal merah September 2022: ada hari PMI sampai peringatan G30S/PKI.
Ilustrasi uraian tentang daftar hari besar nasional dan tanggal merah September 2022: ada hari PMI sampai peringatan G30S/PKI. /Pixabay/@tigerlily713

BERITA DIY - Simak daftar hari besar nasional sampai internasional dan tanggal merah yang ada di September 2022, mulai dari hari PMI sampai peringatan G30S/PKI.

Ada banyak peringatan atau sejumlah perayaan hari-hari penting yang ada di bulan September 2022. Apakah peringatan hari besar nasional dan internasional itu menjadi hari libur atau tanggal merah simak penjelasan dalam artikel ini.

Pada bulan September 2022 kurang lebih ada 21 hari besar nasional maupun internasional yang diperingati dan dirayakan.

Di Indonesia khususnya perayaan tingkat nasionalnya ada Hari Palang Merah Indonesia (PMI), Hari Tani Nasional, sampai Hari Peringatan Pemberontakan G30S/PKI.

Baca Juga: Daftar Tanggal Merah Agustus 2022 Isi SKB 3 Menteri Libur Nasional dan Hari Besar Nasional Agustus

Sedangkan untuk perayaan hari besar internasional di antaranya ada perayaan Hari Jantung Dunia yang diperingati tanggal 1 September, Hari Demokrasi, dan Hari Ozon

Selain itu masih banyak lagi perayaan dan peringatan hari-hari besar nasional yang ada di bulan September.

Sebagai informasi bahwa perayaan hari-hari besar nasional di Indonesia tidak menjadi hari libur atau tanggal merah.

Dikutip dari Pemerintah Provinsi Bengkulu, berikut ini daftar perayaan hari besar nasional dan internasional September 2022:

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x