Kecuali 3 Kelompok Ini, Cek Nama Penerima BLT Rp 200 Ribu per Bulan BPNT dengan Ikuti Langkah Berikut

- 27 Mei 2022, 14:15 WIB
Ilustrasi - Kecuali tiga kelompok yang disebutkan di sini, cek nama penerima BLT Rp 200 ribu per bulan dalam program BPNT.
Ilustrasi - Kecuali tiga kelompok yang disebutkan di sini, cek nama penerima BLT Rp 200 ribu per bulan dalam program BPNT. /ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah.

BERITA DIY - Kecuali tiga kelompok yang disebutkan di sini, cek nama penerima BLT Rp 200 ribu per bulan dalam program BPNT dengan mengikuti langkah berikut.

BLT BPNT Rp 200 ribu per bulan masih dicairkan pemerintah melalui Kemensos. Pencairan dana bantuan dilakukan di Kantor Pos.

Pemerintah memberikan BLT Rp 200 ribu dengan program BPNT ini dalam jangka waktu 12 bulan. 

Baca Juga: Login Online di cekbansos.kemensos.go.id, Cek intuk Dapat Bansos Sembako BPNT Rp200 Ribu Mei 2022

Memang berbeda dengan namanya, Bantuan Pangan Non Tunai, Kemensos mencairkannya tahun ini secara tunai.

Seperti diketahui pada tahun sebelumnya BPNT diberikan melalui top up saldo Kartu Keluarga Sejahtera.

Saldo di kartu tersebut kemudian bisa dipergunakan untuk membeli kebutuhan pokok seperti sembako di e-warong, warung yang sudah terdaftar dan bekerja sama dengan Kemensos.

Baca Juga: Hore! Bansos Sembako Rp 600 Ribu Cair jika Muncul Tanda Ini, Cek BPNT Mei 2022 di Link Kemensos pakai HP

BPNT Rp 200 ribu ini memang diberikan pemerintah khusus untuk pemenuhan kebutuhan pokok masyarakat. 

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x