Bacaan Doa Setelah Wudhu Lengkap dalam Bahasa Arab, Latin, dan Terjemahan Indonesia

- 16 Februari 2021, 14:39 WIB
Ilustrasi berwudhu
Ilustrasi berwudhu /PIXABAY/drfuenteshernandez

Doa sesudah wudhu sebaiknya diajarkan sejak usia dini sebab doa ini akan menjadi doa sehari-hari dan selalu dibaca ketika selesai berwudhu.

Baca Juga: Bacaan Doa Setelah Sholat 5 Waktu: Arab, Latin, dan Artinya dalam Bahasa Indonesia

Berikut doa setelah wudhu dalam bahasa arab, latin, dan terjemahan Indonesia:

اَشْهَدُ اَنْ لاَّاِلَهَ اِلاَّاللهُ وَحْدَهُ لاَشَرِيْكَ لَهُ وَاَشْهَدُ اَنَّ مُحَمَّدًاعَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ. اَللّٰهُمَّ اجْعَلْنِىْ مِنَ التَّوَّابِيْنَ وَاجْعَلْنِىْ مِنَ الْمُتَطَهِّرِيْنَ، وَجْعَلْنِيْ مِنْ عِبَادِكَ الصَّالِحِيْنَ

Asyhadu allaa ilaaha illalloohu wahdahuu laa syariika lahu wa asyhadu anna muhammadan ‘abduhuuwa rosuuluhuu, alloohummaj’alnii minat tawwaabiina waj’alnii minal mutathohhiriina, waj'alnii min 'ibadikash shaalihiina.

Artinya:"Aku bersaksi, tidak ada Tuhan selain Allah Yang Maha Esa, tidak ada sekutu bagi-Nya, dan aku mengaku bahwa Nabi Muhammad itu adalah hamba dan Utusan Allah. Ya Allah, jadikanlah aku dari golongan orang-orang yang bertaubat dan jadikanlah aku dari golongan orang-orang yang suci dan jadikanlah aku dari golongan hamba-hamba Mu yang shaleh"

Baca Juga: Hore! Sultan Aldebaran Bagi-bagi Uang Tunai, Mau Dapat? Fans Ikatan Cinta Wajib Tahu, Begini Caranya

Dalam islam ada tujuh macam air yang bleh digunakan untuk bersuci atau berwudhu, yaitu; air hujan, air laut, air sungai, air sumur, sumber mata air, air es (salju). dan air embun.

Itulah doa setelah wudhu yang bisa diamalkan setiap selesai berwudhu dan menjadi doa sehari-hari.***

 

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah