Tips untuk Hadirkan Suasana Natal di Rumah

- 23 Desember 2020, 11:05 WIB
Beragam tips untuk merayakan Natal dengan dekorasi dan ornamen unik yang bisa didapatkan dengan promo ShopeePay.
Beragam tips untuk merayakan Natal dengan dekorasi dan ornamen unik yang bisa didapatkan dengan promo ShopeePay. /Pixabay/satheeshsankaran

Baca Juga: Mulai dari Makanan hingga Perawatan Tubuh, Siap Lengkapi Jajaran Merchant ShopeePay Minggu Ini

2. Pilih ornamen dekorasi yang sesuai

Contoh ornamen dekorasi natal.
Contoh ornamen dekorasi natal. pinterest.com

Saat Natal, kurang afdol rasanya tanpa kehadiran pohon natal. Oleh karena itu, letakkan satu pohon natal di salah satu sudut rumah dan jadikan momen menghias pohon natal menjadi family time. Lengkapi pohon Natal dengan hiasan pendukung seperti bintang, pita, bola-bola, lampu kerlap-kerlip, dan sebagainya dan pilihlah yang sesuai dengan warna yang telah ditentukan.

Selain pohon Natal, beberapa area juga dapat dihiasi dengan tambahan dekorasi seperti tempelan stiker, serbet, pita, sarung bantal, dan masih banyak pilihan dekorasi yang semuanya dapat ditemukan di berbagai toko, yaitu Ace Hardware, Informa, JYSK, dan e-commerce Shopee. Agar lebih terjangkau, gunakanlah metode pembayaran digital dengan ShopeePay.

Baca Juga: 15 Desember Mendatang, McDonald's Turut Meriahkan ShopeePay Day

3. Gunakan Lilin Wewangian

Contoh wewangian untuk persiapan perayaan Natal.
Contoh wewangian untuk persiapan perayaan Natal. PInterest.com

Penggunaan lilin akan memberikan sentuhan suasana hangat dapat menimbulkan perasaan yang teduh. Selain memberikan kesan hangat, wangi lilin mendukung suasana di ruangan menjadi lebih nyaman. Beberapa rekomendasi wewangian yang cocok di suasana Natal adalah buah-buahan, kayu manis, dan aroma memanggang kue. Sesuaikan dengan preferensi personal agar semakin betah berada di rumah.

Baca Juga: Pertajam Skill, Maksimalkan Hasil: ShopeePay Bagikan Skill Fotografi Agar Usaha Makin Cuan

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah