Link Twibbon Memperingati Hari Pahlawan 2023 Indonesia Tanggal 10 November

- 30 Oktober 2023, 17:40 WIB
Ilustrasi. Pakai 10 link twibbon Hari Pahlawan Nasional, tanggal 10 November memperingati apa, dan siapaa saja 10 pahlawan nasional Indonesia.
Ilustrasi. Pakai 10 link twibbon Hari Pahlawan Nasional, tanggal 10 November memperingati apa, dan siapaa saja 10 pahlawan nasional Indonesia. /FREEPIK/Freepik

BERITA DIY - Banyak yang cari link twibbon Hari Pahlawan Nasional, tanggal 10 November memperingati apa, dan siapa saja 10 pahlawan nasional Indonesia.

Ketahui ada 15 link twibbon memperingati Hari Pahlawan Nasional Kemerdekaan Indonesia tanggal 10 November 2023.

Hari Pahlawan adalah peringatan tiap tahun yang diagendekan oleh pemerintah Republik Indonesia secara nasional untuk mengenang jasa para pahlawan kemerdekaan.

10 November memperingati Hari Pahlawan, biasanya akan diadakan doa berkabung pada malam sebelumnya. Dan kemudian ada upacara 10 November.

Baca Juga: 10 November 2023 Libur atau Tidak Hari Pahlawan, Ini Kalender Tanggal Merah Hari Besar dan Libur Nasional

Siapa saja 10 pahlawan nasional Indonesia?

Bersumber dari Perpustakaan Nasional, pahlawan nasional Indonesia adalah penghargaan tertinggi di Indonesia yang diberikan oleh Pemerintah Indonesia.

Gelar pahlawan nasional diberikan kepada individu yang dianggap bertindak nasionalis dan patriotik yang tinggi bagi kepentingan bangsa dan negara.

Terdata, ada 185 pria dan 15 wanita telah diangkat sebagai Pahlawan Nasional, yang paling terbaru adalah Soeharto Sastrosoeyoso, Paku Alam VIII, Rubini Natawisastra, Salahuddin bin Talabuddin dan Ahmad Sanusi, pada tahun 2022.

Berikut 10 pahlawan nasional Indonesia, antara lain:

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x