Tips Foto Makanan Agar Terlihat Menarik Bagi Para Pemula, Simak Caranya Di Sini

- 20 November 2020, 20:02 WIB
Mark Wiens salah satu influencer yang hobi traveling kuliner di berbagai mancanegara termasuk Indonesia.
Mark Wiens salah satu influencer yang hobi traveling kuliner di berbagai mancanegara termasuk Indonesia. /phinemo.com

BERITA DIY - Wisata kuliner merupakan salah satu wisata yang sangat disukai oleh banyak orang bahkan banyak yang rela melintasi berbagai negara demi bisa mencoba makanan khas dari negara tersebut.

Seperti Mark Wiens, si travel food yang keliling dunia hanya untuk mencicipi kuliner di setiap negara termasuk kuliner Indonesia.

Dimulai dari street food atau kuliner jalanan, food truck sampai kue artis pun kini menjadi daya tarik saat traveling kuliner. Tak jarang kini banyak influencer yang konsen membahas kuliner pun menjadi idaman.

Baca Juga: Ajukan Pendaftaran BPUM ke Kantor Ini, Catat Syarat Terima BLT Banpres Produktif UMKM Rp2,4 Juta

Makanan yang menjadi ciri khas saat kita traveling di tempat tertentu tak jarang makanan tersebut menjadi objek foto dan mereviunya.

Menjadi seorang influencer di bidang kuliner itu gampang-gampang susah. Namun sebagai langkah awal, kita bisa memulai dengan belajar fotografi kemudian coba untuk mengunggah foto makanan tersebut di akun Sosial Media kita.

Berikut dibawah ini adalah tips menjadi fotografer kuliner. 

Baca Juga: Jadwal Lengkap Bola Liga Spanyol Minggu Ini La Liga, Pertandingan Berat Real Madrid dan Barcelona

1. Saat Traveling, Gunakan Kamera Mirrorless

Halaman:

Editor: Resti Fitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x