Pantarlih Pemilu 2024 Gagal Login e-Coklit Tidak Bisa Dibuka di HP Android, Ini Cara Mengatasinya

- 13 Februari 2023, 07:15 WIB
Info link download aplikasi e Coklit, Pantarlih Pemilu 2024 di Yogyakarta gagal login e-Coklit tidak bisa dibuka di HP Android sebagai device, ini cara mengatasi e-Coklit tidak bisa login.
Info link download aplikasi e Coklit, Pantarlih Pemilu 2024 di Yogyakarta gagal login e-Coklit tidak bisa dibuka di HP Android sebagai device, ini cara mengatasi e-Coklit tidak bisa login. /Ilustrasi UNSPLASH/Luis Villasmil

 

Cara mengatasi e-Coklit tidak bisa dibuka di HP Android

Sejumlah cara mengatasi e-Coklit tidak bisa dibuka adalah pastikan jaringan internet HP aman, e-Coklit bukan diinstal di iPhone dan pastikan e-Coklit hanya untuk satu device HP Android.

Jika sudah dan e-Coklit masih tidak bisa login, silakan pakai cara berikut:

1. Restart HP

Salah satu faktor penyebab aplikasi e-Coklit yang tidak bisa dibuka karena ada kesalahan pada smartphone atau HP device yang dipakai, pastikan spesifikasi HP sudah sesuai dengan syarat pakai e-Coklit.

Untuk memulihkan kinerja perangkat, salah satu caranya adalah dengan melaukan restart pada perangkat.

Baca Juga: Contoh Surat Undangan Pelantikan Pantarlih Pemilu 2024 dan Link Download PDF

2. Update aplikasi

Selain restart HP, silakan update aplikasi e-Coklit yang paling baru. Para Pantarlih Pemilu 2024 wajib meminta aplikasi pencocokan dan penelitian data pemilih versi paling baru pada petugas PPK.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x