Ketahui Benda yang Tidak Bisa di Looting di Game FF Free Fire Terlalu banyak, Apa Saja?

- 13 September 2021, 16:00 WIB
Simak benda atau barang apa saja yang tidak bisa di looting terlalu banyak di game Free Fire FF, salah satunya peluru.
Simak benda atau barang apa saja yang tidak bisa di looting terlalu banyak di game Free Fire FF, salah satunya peluru. /Garena FF/

BERITA DIY - Bagi para player game Free Fire FF, kamu wajib tahu benda apa saja yang tidak bisa di looting terllau banyak.

Ternyata, benda yang tidak bisa di looting di game Free Fire cukup banyak lho. Sebelumnya apa sih itu looting? Looting merupakan sebuah proses di mana para gamers bisa mendapatkan item dalam game.

"Nge-loot" bisa kamu lakukan saat permainan sedang berlangsung. Barang yang kamu akan dapatkan sangat beragam dan acak, mulai dari peluru hingga senjata di beberapa tempat yang kamu singgahi.

Baca Juga: Kode Redeem FF 1.000 Diamond, Emote FFWC Throne dan Scar Titan Free Fire Hari Ini Senin 13 September 2021

Barang-barang yang bisa kamu looting biasanya dari supply drop yang ada di area pertandingan, atau juga bis akamu temukan di bangunan maupun jasad karakter game.

Pencarian loot biasanya diawali ketika game dimula saat turun dari plane atau pesawat. Ini tentu saja penting agar kamu bisa mendapatkan senjata untuk melawan musuh. Namun kamu tetap harus memperhatikan jumlah barang yang hendak kamu bawa.

Jangan membawa barang yang tidak berguna ketika bermain, bawalah barang yang jelas akan membantumu dalam permainan melawan musuh.

Jadi baiknya buang saja barang yang tidak akan digunakan saat di area pertempuran. Membawa barang yang terlalu banyak hanya akan memenuhi inventory slot saja.

Baca Juga: Kode Redeem FF 13 September 2021: Premium Gun Skin, Emote, Diamond, Elite Pass Top Up GRATIS Free Fire Garena

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x