Hasil Pengundian Thomas dan Uber Cup 2020, Indonesia di Grup Mudah ?

- 3 Agustus 2020, 17:31 WIB
Ilustrasi pertandingan bulu tangkis. Tim Indonesia akan mengikuti Thomas dan Uber Cup yang digelar di Denmark 3-11 Oktober 2020.
Ilustrasi pertandingan bulu tangkis. Tim Indonesia akan mengikuti Thomas dan Uber Cup yang digelar di Denmark 3-11 Oktober 2020. /ANTARA /Puspa Perwitasari

BERITA DIY - Pertandingan badminton paling bergensi di dunia, Thomas Cup dan Uber Cup akan dilangsungkan di Ceres Arena, Denmark, 3-11 Oktober mendatang. Badminton World Federation atau Federasi Bulu Tangkis Tingkat Dunia (BWF) baru saja merilis hasil drawing atau undian Thomas Cup dan Uber Cup 2020. Pengundian itu dilaksanakan di Kuala Lumpur, Malaysia, Senin 3 Agustus 2020.

Berdasarkan hasil undian tersebut tim thomas Indonesia menempati Grup A sementara tim Uber berada di Grup B. Tim Thomas Indonesia yang diunggulkan di tempat pertama, satu grup bersama Malaysia, Belanda dan Inggris. Sedangkan tim Uber Indonesia yang ada di posisi kelima daftar unggulan, menempati grup B bersama Korea Selatan, Malaysia dan Australia.

Baca Juga: Akhir Dari Klasemen Liga Italia

Tim Thomas Indonesia berada di grup yang cukup mudah melawan rival lainnya. Sementara itu tim Uber harus berjuang ekstra karena satu grup dengan Korea Selatan yang unggul di ganda putri.

Berikut hasil undian grup Piala Thomas dan Uber 2020 seperti dilansir dari situs resmi BWF.

1. Piala Thomas

Grup A

  • Indonesia
  • Malaysia
  • Belanda
  • Inggris

Grup B

  • China
  • Taiwan
  • Australia
  • Perancis

Grup C

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: BWF Badminton


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x