Ini Klasemen Sementara Medali PON XX Papua, Kamis 14 Oktober 2021: Bali Masuk 5 Besar, Jabar Tambah Emas

- 14 Oktober 2021, 16:55 WIB
Daftar klasemen sementara perolehan medali emas, perak, dan perunggu PON XX Papua 2021 hari ini, Kamis, 14 Oktober 2021.
Daftar klasemen sementara perolehan medali emas, perak, dan perunggu PON XX Papua 2021 hari ini, Kamis, 14 Oktober 2021. /ANTARA FOTO/ Fauzan

BERITA DIY – Klasemen sementara perolehan medali emas, perak, dan perunggu ajang PON XX Papua 2021 per hari ini, Kamis, 14 Oktober 2021, di mana Bali berada di peringkat 5 sedangkan kontingen Jawa Barat (Jabar) terus tambah emas.

Salah satu medali emas yang hari ini, Kamis, 14 Oktober 2021 yaitu berasal dari cabang olahraga angkat berat putri di PON XX Papua siang ini.

Fitria Martiningsih adalah satu dari enam lifter yang berhasil menyumbangkan medali emas di cabang olahraga angkat berat putri.

Baca Juga: Jadwal Bola Hari Ini, Kamis, 14 Oktober 2021: Ada PSMS Medan vs Semen Padang di Liga 2 dan Final PON Papua

Baca Juga: Update Klasemen Sementara PON Papua Hari Ini 12 Oktober 2021: DKI Jakarta 3 Besar, Jatim Tambah Emas

Baca Juga: Klasemen Medali 10 Besar PON Papua XX Sabtu, 9 Oktober 2021 Pukul 20.00 WIB

Pada daftar klasemen sementara perolehan medali PON XX Papua hari ini, Kamis, 14 Oktober 2021, Jabar masih unggul di peringkat pertama dengan 129 emas, 98 perak, 112 perunggu dan dengan total 339 medali.

Jika Jabar masih bertahan di peringkat pertama, bukan tak mungkin kontingen ini akan kembali meraih juara umum pada PON XX Papua 2021.

Sebelumnya, pada PON 2016, Jabar juga telah menjadi juara umum, di mana kontigen ini menjadi tuan rumah saat itu.

Baca Juga: Klasemen Sementara Medali PON XX PAPUA 2021 Jumat 8 Oktober: Jawa Timur Geser Jakarta dan Papua

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x