Bantuan PIP Kemdikbud 2023 Bisa Cair Setelah Aktivasi Rekening dengan Cara Ini, Apakah April Mulai Disalurkan?

- 30 Maret 2023, 16:10 WIB
Bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang hanya bisa cair setelah melakukan aktivasi rekening dengan cara ini, serta apakah April mulai disalurkan?
Bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang hanya bisa cair setelah melakukan aktivasi rekening dengan cara ini, serta apakah April mulai disalurkan? /Tangkap Layar /website ppid.semarangkota.go.id

BERITA DIY - Simak informasi mengenai bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang hanya bisa cair setelah melakukan aktivasi rekening dengan cara ini, serta apakah bulan April mulai disalurkan?

Saat ini berbagai informasi mengenai penyaluran bantuan PIP Kemdikbud 2023 hingga kapan bisa cair terus berkembang di masyarakat.

Bahkan sempat beredar kabar mengenai penyaluran bantuan PIP Kemdikbud 2023 akan cair pada tanggal 1 April 2023.

Hal tersebut tertuang pada Surat Edaran (SE) Nomor 0567/J5/LP.01.00/2023 tentang Pemberitahuan Penyaluran Dana PIP 2023.

Baca Juga: Cara Pencairan Dana PIP Kemdikbud 2023: Cek Info Terbaru Penerima Rp 1 Juta dan Jadwal Kapan Cair

Namun perlu diketahui hingga saat ini Kemdikbud melalui situs dan akun sosial media yang resmi belum memberikan informasi pasti kapan akan cair.

Jika berdasarkan Peraturan Sekjen Kemdikbud Nomor 14 Tahun 2022 tentang Petunjuk Pelaksanaan PIP Dikdasmen, dana bantuan PIP Kemdikbud Termin 1 cair maksimal di bulan April.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x